Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Achmad Hulaefi Ikuti Jejak Lindswell Pensiun sebagai Atlet Wushu

By Delia Mustikasari - Sabtu, 9 Februari 2019 | 16:46 WIB
Pewushu putra Indonesia, Ahmad Hulaefi, berpose dengan medali perak SEA Games 2017 yang didapat dari
Delia
Pewushu putra Indonesia, Ahmad Hulaefi, berpose dengan medali perak SEA Games 2017 yang didapat dari

BOLASPORT.COM - Pewushu putra Indonesia, Achmad Hulaefi, memutuskan pensiun sebagai atlet nasional.

Kepastian tersebut diumumkan Hulaefi melalui akun Instagramnya @Hulaefi pada Jumat (8/2/2019).

"Selesai sudah tugas saya. Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT. Sudah berjuang untuk Indonesia dari tahun 2005 sampai 2018," tulis Hulaefi.

Setelah meraih medali perunggu dari nomor daoshu dan gunshu pada Asian Games 2018, pria yang akrab disapa Ulay ini belum menyatakan pensiun. Dia bahkan masih diproyeksikan untuk tampil pada SEA Games Filipina 2019.

"Benar saya pensiun. Nama saya tidak masuk dalam tim yang akan tampil pada SEA Games 2019. Jadi, sekalian saja saya pensiun," kata Hulaefi saat dikonfirmasi BolaSport.com, Sabtu (9/2/2019).

Selepas pensiun, pria berusia 29 tahun ini mengakui bahwa dia tidak akan jauh dari cabang olahraga yang membesarkan namanya itu.

Baca Juga : Harapan Ketua PB Wushu Indonesia untuk Achmad Hulaefi dan Lindswell Kwok

"Ya, setelah pensiun saya akan menjadi pelatih. Saya juga berprofesi sebagai PNS (Pegawai Negeri Sipil) dan membuka usaha clothing line," ucap suami dari Lindswell Kwok ini.

Hulaefi merupakan PNS di Dinas Pemuda dan Olahraga Jakarta Selatan dan membuka usaha clothing bernama Macho Clothing.

Lindswell sudah memilih pensiun lebih dulu sebagai pewushu putri nasional Indonesia setelah meraih medali emas dari nomor taijiquan dan taijijian pada Asian Games 2018.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Twitter, BolaSport. com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X