Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fed Cup 2019 - Meski Lelah, Konta Bawa Britania Raya Atasi Serbia

By Agung Kurniawan - Minggu, 10 Februari 2019 | 15:42 WIB
Johanna Konta
AdamJoss
Johanna Konta

BOLASPORT.COM - Petenis tunggal putri Britania Raya, Johanna Konta, terbaring di lapangan setelah berhasil memenangi pertandingan melawan Aleksandra Krunic (Serbia) pada ajang Fed Cup 2019.

Dalam laga tersebut, Johanna Konta menang dengan skor 7-6(1), 3-6, 6-2.

Alhasil, Britania Raya pun keluar sebagai pemenang laga kontra Serbia dengan skor 2-0.

Sebelumnya, Katie Boulter sudah lebih dulu menyumbang poin kemenangan setelah mengatasi Ivana Jorovic, 6-4, 6-3.

Melalui kemenangan ini, Britania Raya berhasil menembus World Group II untuk kali pertama sejak tahun 1993.

Duel antara Johanna Konta dan Aleksandra Krunic berlangsung dengan intensitas tinggi dan sarat emosional.

Setelah memenangi set kesatu dengan tie-break, Konta kepayahan menghadapi permainan Krunci pada set kedua.

Dia bahkan sempat meninggalkan lapangan pada set ini karena mengalami kelelahan dan harus mendapatkan perawatan medis.

Baca Juga : Daniil Medvedev Melenggang ke Partai Puncak Usai Kalahkan Gael Monfils


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BBC
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X