Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Solskjaer Anggap Paul Pogba sebagai Jaminan Gol Manchester United

By Sri Mulyati - Minggu, 10 Februari 2019 | 15:13 WIB
Gelandang Manchester United, Paul Pogba, beraksi dalam laga Liga Inggris melawan Burnley di Stadion Old Trafford, Selasa (29/1/2019).
TWITTER.COM/MANUTD
Gelandang Manchester United, Paul Pogba, beraksi dalam laga Liga Inggris melawan Burnley di Stadion Old Trafford, Selasa (29/1/2019).

BOLASPORT.COM - Gelandang Manchester United, Paul Pogba, kini menjadi andalan baru Ole Gunnar Solskjaer dalam mencetak gol.

Paul Pogba tidak hanya memiliki peran yang sentral di lini tengah Manchester United.

Kecenderungan Pogba untuk bermain lebih ke depan di era Ole Gunnar Solskjaer membuatnya menjadi salah satu lumbung gol Manchester United.

"Saya tidak ingin membandingkan sesama pemain tetapi Pogba tengah berada di performa yang bagus dalam momen yang tepat," ucap Solskjaer seperti dilansir BolaSport.com dari FourFourTwo.

Baca Juga : Dianggap Setara, Ole Gunnar Solskjaer Samakan Rashford dengan Mbappe

"Permainan menyerang Pogba, saat sudah sampai di kotak penalti, pasti sudah jaminan gol atau assist," kata Solskjaer.

Keterlibatan Pogba dalam gol-gol yang Manchester United cetak memang langsung meroket begitu Solskjaer mengambil alih.

Pogba kini sudah mencetak delapan gol di era Ole Gunnar Solskjaer dan membukukan lima assist di Liga Inggris.

Baca Juga : Babak Baru Tragedi Emiliano Sala, Nantes dan Cardiff Siap Perang di Pengadilan

Catatan yang kontras dengan performanya saat Jose Mourinho masih menjabat.

Bersama Mourinho, Pogba hanya mencetak tiga gol dan tiga assist di ajang yang sama.

Kepergian Jose Mourinho ternyata ikut membebaskan gaya bermain Paul Pogba.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136