Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSG Akan Tetap Tampil Menyerang meskipun Tanpa Neymar dan Cavani

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 12 Februari 2019 | 13:40 WIB
Pelatih Paris Saint-Germain, Thomas Tuchel menyebut timnya akan tampil menyerang meskipun tanpa Neymar dan Cavani saat melawan Manchester United.
twitter.com/ELEGBETE1
Pelatih Paris Saint-Germain, Thomas Tuchel menyebut timnya akan tampil menyerang meskipun tanpa Neymar dan Cavani saat melawan Manchester United.

BOLASPORT.COM - Pelatih Paris Saint-Germain, Thomas Tuchel, menyebut timnya akan tampil menyerang meskipun tanpa Neymar dan Edinson Cavani di leg pertama babak 16 besar Liga Champions.

Thomas Tuchel telah memperingatkan Manchester United bahwa permainan menyerang ada dalam "DNA" Paris Saint-Germain.

Dirinya bersikeras tidak adanya Neymar dan Edinson Cavani tidak akan mengubah gaya permainan mereka.

Baca Juga : Tanpa Neymar dan Cavani, Ini 3 Alternatif Taktik PSG Kontra Manchester United

“Kami memiliki identitas sebagai tim yang tampil menyerang, kami tidak akan mengubahnya. Jelas kami kehilangan beberapa pemain kunci, tetapi saat in bukan waktu yang tepat untuk mengubah identitas kami," kata Tuchel kepada The Guardian yang dilansir oleh BolaSport.com.

"Kami bermain sepakbola menyerang, kami PSG, itulah yang biasa kami lakukan dengan menciptakan serangan. Itu ada dalam DNA kami," ucap Tuchel menambahkan.

Neymar harus absen karena mengalami cedera kaki, sementara Cavani mengalami sakit di pinggul.

Saat ditanya apakah absennya Neymar sebanding dengan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo kala masing-masing tak bisa bermain untuk Barcelona dan Juventus, Tuchel memberikan alasannya.

Baca Juga : Ini Alasan Paris Saint Germain melirik RRQ untuk Menjadi Partner


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : theguardian.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X