Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bendera Indonesia Terbalik, Motor Moto2 Dimas Ekky Banjir Komentar

By Samsul Ngarifin - Kamis, 14 Februari 2019 | 18:42 WIB
Pebalap Idemitsu Honda Team Asia, Dimas Ekky Pratama, saat menjalani tes di Sirkuit Jerez, Spanyol,
DOK. DIMAS EKKY PRATAMA
Pebalap Idemitsu Honda Team Asia, Dimas Ekky Pratama, saat menjalani tes di Sirkuit Jerez, Spanyol,

BOLASPORT.COM - Pembalap Indonesia, Dimas Ekky Pratama, baru saja menjalani tes privat di Sirkuit Jerez, Spanyol, pada 11-12 Februari 2019.

Seperti diketahui, Dimas Ekky Pratama bakal balapan reguler di kelas Moto2 pada tahun 2019.

Tes privat di Jerez tersebut sebagai ajang pemanasan sebelum tes resmi di sirkuit yang sama pada 20 Februari mendatang.

Baca Juga : GALERI FOTO - Potret Marquez dan Lorenzo Jelang MotoGP 2019 Dimulai

Pada hari pertama, Senin (11/2/2019), adik Valentino Rossi, Luca Marini, menjadi pembalap tercepat, sedangkan Dimas Ekky berada di posisi ke-14.

Hasil yang sama juga diperoleh Dimas Ekky pada hari kedua, Selasa (12/2/2019).

Secara keseluruhan, pembalap Indonesia itu menjadi pembalap dengan hasil paling lambat dari pembalap Moto2 yang ikut dalam tes privat itu.

Dimas Ekky lantas memamerkan kegiatannya di Jerez itu lewat akun Instagram miliknya.

Pada hari pertama, Dimas Ekky mengunggah foto motor Kalex tunggangannya.

Namun unggahannya tersebut menuai banyak komentar dari warganet karena bendera Indonesia yang terpasang di spatbor depan bagian kiri terbalik.

 
 
 
View this post on Instagram

Ready #idemitsuhondateamasia #kyt #khusitani #oneheart #dimgas20 #jangankasihkendor

A post shared by Dimas Ekky Pratama (@dimaspratama20) on

Pemasangan bendera negara menjadi salah satu cara dari tim Idemitsu Honda Team Asia untuk membedakan rider-nya.

Pada motor milik rekan setim Dimas Ekky, Somkiat Chantra, juga terpasangn bendera Thailand.

Kesalahan bendera Indonesia tidak terulang pada hari kedua. Kali ini bendera merah putih terpasang dengan benar.

 
 
 
View this post on Instagram

Day 2 #idemitsuhondateamasia #kythelmet #kushitani #irengdopdesign #dimgas20 #jangankasigkendor

A post shared by Dimas Ekky Pratama (@dimaspratama20) on

 
 
 
View this post on Instagram

GARA-GARA WANDA? #perisic #icardi #wanda #nara #internazionale #milan #intermilan #seriea

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : instagram.com/dimaspratama20
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Italia - Ada Grande Partita AC Milan Vs Juventus, Jay Idzes dkk Bawa Misi Lepas dari Jerat Degradasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X