Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

McLaren Bela Perusahaan Rokok BAT Mengenai Kemitraan Mereka

By Agung Kurniawan - Jumat, 15 Februari 2019 | 17:44 WIB
Mobil F1 McLaren MCL 34
twitter.com/McLarenF1
Mobil F1 McLaren MCL 34

BOLASPORT.COM - McLaren mempertahankan keputusan untuk membentuk kemitraan dengan British American Tobacco (BAT) pada musim kompetisi Formula 1 (F1) 2019.

BAT merupakan pemilik tim BAR F1 dari tahun 1999 hingga mereka dilebur menjadi pabrikan Honda pada pertengahan 2000-an.

BAT kembali mengambil peran di ajang jet darat setelah lama vakum dengan branding teranyar mereka 'A Better Tomorrow' yang terpampang di bodywork MCL34.

BAT dan McLaren menegaskan mereka tidak akan memanfaatkan kemitraan itu sebagai wadah untuk mempromosikan produk rokok BAT.

Hal serupa juga telah dilakukan oleh perusahaan rokok yang bermitra dengan tim Ferrari, Philip Morris, yang saat ini tengah menghadapi masalah di Australia.

CEO McLaren, Zak Brown, mengatakan bahwa kemitraan dengan BAT tidak harus dilihat sebagai sponsor rokok.

"BAT adalah perusahaan terkemuka yang memiliki sejarah panjang di motorsport. Kemitraan kami yang berbasis teknologi dengan produk-produk generasi terbaru mereka. Kami tidak memiliki hubungan dari sisi bisnis tembakau," kata Brown.

"Apa yang terjadi 10, 15, 20 tahun lalu adalah dunia yang berbeda, begitu juga dengan mereka. Kini, F1 adalah sebuah wadah yang bagus bagi mereka," ucap pria berkebangsaan Amerika Serikat (AS) itu.

"Salah satu hal yang kami banggakan di McLaren adalah kemitraan kami dengan perusahaan-perusahaan yang mengedepankan inovasi, dan BAT pastinya termasuk dalam golongan tersebut," tutur Brown lagi.


REKOMENDASI HARI INI

Bukan Barcelona, Cristiano Ronaldo Ungkap Rival Terbesarnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X