Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sanchez Salahkan Rekan-rekannya yang Langsung Pasrah Saat Lawan PSG

By Sri Mulyati - Senin, 18 Februari 2019 | 05:30 WIB
Penampilan buruk Alexis Sanchez selama berseragam Manchester United, diyakini oleh pundit Paul Merson karena Sanchez tidak memiliki rasa lapar dan kurang percaya diri.
twitter.com/CryptovalueUK
Penampilan buruk Alexis Sanchez selama berseragam Manchester United, diyakini oleh pundit Paul Merson karena Sanchez tidak memiliki rasa lapar dan kurang percaya diri.

BOLASPORT.COM - Pemain sayap Manchester United, Alexis Sanchez, merasa ada sebuah kesalahan yang para pemain buat saat kalah dari Paris Saint-Germain pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions, Rabu (12/2/2019).

Manchester United tidak bisa membalas dua gol Paris Saint-Germain yang dicetak Presnel Kimpembe dan Kylian Mbappe meski bermain di kandang.

Alexis Sanchez merasa mentalitas rekan setimnya memang terlihat menurun pada laga tersebut.

Baca Juga : VIDEO - Bola Mantul Tanah 2 Kali, Gol Radja Nainggolan Buat Kiper Melongo

"Saat PSG mencetak gol dan saya melihat ke arah rekan setim, saya merasa bahwa sesuatu yang tidak benar tengah terjadi," ujar Sanchez seperti dilansir BolaSport.com dari BBC.

"Saya melihat mata mereka dan tidak menemukan semangat untuk membalikkan keadaan," kata Sanchez menambahkan.

Sanchez sendiri sebetulnya ikut tampil pada laga tersebut sebagai pemain pengganti.

Ia tampil pada menit ke-45+4 menggantikan Jesse Lingard.

Baca Juga : Dalih Pique atas Permainan Jelek Barcelona Kala Lawan Real Valladolid

Akan tetapi, Sanchez pun belum mampu memberikan kontribusi maksimal pada laga tersebut.

Kini Man United memiliki tugas berat jika ingin lolos ke babak berikutnya.

Tim asuhan Ole Gunnar Solskjaer harus menang dengan selisih tiga gol atau lebih di leg kedua melawan PSG.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : BBC.com
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Buka Opsi Panggil Pemain Baru untuk Pengganti Ivar Jenner, Justin Hubner, dan Rafael Struick di Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X