Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Pemain Asing Asia, Ini Penjelasan Manajemen PSIS Semarang

By Christina Kasih Nugrahaeni - Rabu, 20 Februari 2019 | 17:57 WIB
General Manager PSIS Semarang, Wahyu Winarto
irwanfebri
General Manager PSIS Semarang, Wahyu Winarto

BOLASPORT.COM - General Manager (GM) PSIS Semarang, Wahyu Winarto menjelaskan terkait perekrutan pemain asing yang berasal dari Asia.

Selama ini, pemain asing memang belum terlihat ada yang turut bergabung pada latihan PSIS Semarang.

Pemain asing yang akan didatangkan ada yang berasal dari Chile, Diego, dan duo Brasil, Wallace Costa serta Claudir Marini Junior.

Untuk slot Asia, rupanya PSIS Semarang masih mempertimbangkan kualitas yang ada.

Baca Juga: Komite Eksekutif Akan Tentukan Jadwal KLB Sesuai Statuta PSSI

Apalagi, pemain asing Asia bukan prioritas PSIS Semarang.

Baca Juga: Gol Pilar Tampan Malaysia Nodai Asa Timnas U-22 Indonesia ke Semifinal

"Kalau pemain Asia, pelatih inginnya di posisi gelandang," ucap Wahyu Winarto.

"Mungkin kalau dari Asia, kami tekankan tidak terlalu cepat merekrut pemain tersebut," katanya.

Baca Juga: Senior Musuh Terbaru Garuda Select Pernah Permalukan Manchester United

Pria yang akrab disapa Liluk itu berujar, jika kualitas yang dimiliki oleh pemain Asia sama dengan lokal.

Makanya, manajemen PSIS memilih untuk menggunakan pemain lokal.

Baca Juga: Pelatih Timnas U-22 Malaysia Pernah Buat Patah Hati RD dan Luis Milla

"Tentunya kalau rekrut pemain Asia ya lihat pemain lokal PSIS. Kalau Asia setara dengan lokal, ya kami enggak pakai pemain asing Asia," tutur Liluk.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Baru 23 Pemain Timnas Indonesia yang Gabung TC di Bali Jelang ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X