Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Film Hulk Hogan Akan Diproduksi, Chris Hemsworth Dapat Peran Utama

By Bayu Nur Cahyo - Jumat, 22 Februari 2019 | 06:20 WIB
Brooke Hogan bersama sang ayah yang juga seorang legenda WWE, Hulk Hogan.
INSTAGRAM/mizzhogan
Brooke Hogan bersama sang ayah yang juga seorang legenda WWE, Hulk Hogan.

BOLASPORT.COM - Film biografi tentang pegulat legendaris, Hulk Hogan, akan diproduksi.

Dilansir BolaSport.com dari Kompas, aktor pemeran Thor di berbagai film Marvel Cinematic Universe, Chris Hemsworth, akan menjadi pemeran utama di film biopik Hulk Hogan tersebut.

Film produksi Netflix ini akan diproduseri oleh Hemsworth sendiri dan telah mendapat izin dari Hogan yang bernama asli Terry Gene Bollea ini.

Film akan disutradarai oleh Todd Phillips yang pernah menjadi sutradara film "War Dogs" dan "The Joker."

Phillips sudah mempunyai nama di industri perfilman.

Namanya semakin mencuat usai film garapannya yang berjudul "A Star Is Born" menjadi nominasi penghargaan Oscar 2019.

Film Hogan akan menceritakan perjalanan hidup dan kariernya sebagai pegulat, mulai dari kisah saat ia naik ring gulat di Florida pada 70-an sampai menjadi bintang World Wrestling Federation (WWF) pada 80-an.

Karier Hogan dimulai saat ia dan musuh bebuyutannya, Andre the Giant menjadi bintang pada ajang WWF yang dipimpin oleh Vince McMahon.

Telah berusia 65 tahun, Hogan tetap berstatus sebagai atlet gulat paling terkenal di dunia saat ini.

Baca Juga : Manny Pacquiao Akui Istrinya Menangis Saat Larang Sang Putra Bertinju

Dalam film biopik sayangnya tidak akan menampilkan masa-masa terkini dalam kisah hidup Hogan.

Terutama saat ia terlibat dalam skandal rekaman porno yang membuat situs gosip Gawker ditutup.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X