Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

'Ngambek' Tak Jadi Dimainkan, Gareth Bale Ogah Lanjutkan Pemanasan

By Ade Jayadireja - Selasa, 26 Februari 2019 | 19:33 WIB
Pemain sayap Real Madrid, Gareth Bale, dihadapkan pada kondisi yang tidak diuntungkan di Real Madrid karena performanya yang tidak kunjung membaik dan perilakunya yang kurang disukai rekan setimnya.
twitter.com/MailSport
Pemain sayap Real Madrid, Gareth Bale, dihadapkan pada kondisi yang tidak diuntungkan di Real Madrid karena performanya yang tidak kunjung membaik dan perilakunya yang kurang disukai rekan setimnya.

BOLASPORT.COM - Drama 'ngambek' Gareth Bale di Real Madrid masih berlanjut.

Gareth Bale jadi pusat perhatian kala Real Madrid menang 2-1 di kandang Levante, Estadio Ciudad de Valencia, dalam pekan ke-25 Liga Spanyol 2018-2019 pada Minggu (24/2/2019).

Selesai mencetak gol kedua El Real lewat penalti, penyerang kebangsaan Wales itu enggan selebrasi bersama rekan-rekan setimnya.

Ternyata cerita tak berhenti di sana.

Baca Juga : Bale Ogah Selebrasi dengan Pemain Madrid, Dirangkul Pun Tak Mau

Baca Juga : Satu Alasan Mengapa Tottenham Tak Mungkin Pulangkan Gareth Bale

Kamera televisi Directo GOL menangkap momen saat Bale tampak kesal karena sempat tak jadi dimainkan.

Gareth Bale di bangku cadangan Real Madrid dalam partai Liga Spanyol melawan Levante, Minggu (24/2/2019)
ADE JAYADIREJA
Gareth Bale di bangku cadangan Real Madrid dalam partai Liga Spanyol melawan Levante, Minggu (24/2/2019)

Baca Juga: Pascadibantai Persija, Klub Ini Berjaya di Pembukaan Liga Singapura

Tayangan tersebut memperlihatkan sang bintang yang sedang melakukan pemanasan di pinggir lapangan bersama Fede Valverde, mengindikasikan dirinya akan dimasukkan ke lapangan.

Memasuki menit ke-69, ternyata pelatih Santiago Solari malah memasukkan Valverde untuk menggantikan Toni Kroos.

Baca Juga: Fernando Torres dan Andres Iniesta Sial di Pekan Pertama Liga Jepang

Bale memilih untuk kembali duduk di bangku cadangan dibanding melanjutkan pemansan.

Wajahnya memancarkan kekecewaan.

Bale pun menolak ketika diminta oleh asisten pelatih Madrid untuk kembali pemanasan.

Baca Juga: Rapor Anyar 2 Pemain Indonesia di Liga Malaysia, Saddil Mengejutkan

Eks pilar Tottenham Hotspur itu baru menginjakkan kaki di lapangan pada menit ke-74.

Empat menit kemudian, Bale mencetak skor lewat titik putih.

Baca Juga: Pekan Pertama Liga Thailand 1, 2 Pemain Indonesia Kompak Gigit Jari

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X