Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bobotoh Ramai-ramai Tabuh Genderang Perang untuk Mafia Sepak Bola

By Irfa Ulwan - Sabtu, 2 Maret 2019 | 17:29 WIB
Spanduk bobotoh bersatu lawan mafia sepak bola yang dibentangkan suporter Persib Bandung jelang laga perdana Grup A Piala Presiden 2019 melawan PS Tira Persikabo di Stadion Jalak Harupat, Soreng, Sabtu (2/3/2019).
KOMPAS.com/FERRIL DENNYS
Spanduk bobotoh bersatu lawan mafia sepak bola yang dibentangkan suporter Persib Bandung jelang laga perdana Grup A Piala Presiden 2019 melawan PS Tira Persikabo di Stadion Jalak Harupat, Soreng, Sabtu (2/3/2019).

BOLASPORT.COM - Saat pembukaan Piala Presiden 2019, sebuah pesan disampaikan oleh Bobotoh melalui medium koreografi. Mereka menyatakan bersatu melawan mafia sepak bola.

Koreografi sarat akan pesan untuk kebaikan sepak bola Indonesia itu diangkat Bobotoh saat Persib menjamu Perseru Serui pada laga pembuka Piala Presiden 2019, Sabtu (2/3/2019).

Dilansir BolaSport.com dari Kompas, pesan itu tertulis di atas sebuah spanduk putih dengan tinta biru - "Bobotoh bersatu lawan mafia sepak bola".

Di atas spanduk ada koreografi dengan sosok tengkorak dan pria yang mengenakan jas hitam yang tengah "memainkan" pertandingan.

Baca Juga : Piala Presiden 2019 - Eks Persija Buat Persib Bandung Tertinggal di Babak Pertama

Di bagian kanan koregrafi, ada gambar kuburan dengan batu nisan bertuliskan RIP Mafia.

Lalu di bagian kanan atas ada pesan tegas sepak bola indah tanpa mafia.

Pesan yang disampaikan Bobotoh itu begitu relevan dengan keadaan dan kondisi persepakbolaan Indonesia saat ini.

Sebabnya, saat ini Satgas Antimafia Bola yang dibentuk Kapolri telah menetapkan 15 tersangka dalam kasus yang ada kaitannya dengan pengaturan skor dan perusakan barang bukti, termasuk Plt Ketua Umum PSSI, Joko Driyono.

Baca Juga : Presiden Jokowi Batal Hadiri Pembukaan Piala Presiden 2019 di Bandung

Bobotoh juga tak memberi sambutan baik kepada perwakilan PSSI. Bobotoh yang ada di dalam stadion ramai-ramai menyoraki mereka.

Baca Juga : Pembukaan Piala Presiden 2019 - Sekjen dan Exco PSSI Disoraki Bobotoh

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Timnas U-22 Indonesia masih memiliki target untuk tahun ini. #timnasindonesia #timnas #timnasu22

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Ole Romeny Pusing Lihat Timnas Indonesia Dibantai Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X