Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Angel Alfredo Vera Bangga, Bhayangkara FC Kalahkan Semen Padang

By Muhammad Robbani - Minggu, 3 Maret 2019 | 20:15 WIB
Kiper dan pelatih Bhayangkara FC yakni Wahyu Tri Nugroho serta Angel Alfredo Vera dalam jumpa pers seusai laga kontra Semen Padang, Minggu (3/3/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Kiper dan pelatih Bhayangkara FC yakni Wahyu Tri Nugroho serta Angel Alfredo Vera dalam jumpa pers seusai laga kontra Semen Padang, Minggu (3/3/2019).

BOLASPORT.COM - Bhayangkara FC sukses meraih tiga poin pada laga perdana fase grup Piala Presiden 2019 dengan mengalahkan Semen Padang.

Bhayangkara FC menang meyakinkan dengan skor 4-2 atas Semen Padang pada laga yang digelar di Stadion Patriot Chandrabhaga, Kota Bekasi, Minggu (3/3/2019).

Gol-gol kemenangan Bhayangkara FC dicetak oleh Anderson Salles (4'), Dendy Sulistyawan (67'), Ilham Udin Armaiyn (78'), dan Muhammad Hargianto (88').

Baca Juga: Victor Igbonefo dan Persib Kompak Rasakan Kekecewaan Akhir Pekan Ini

Sementara itu, dua gol Semen Padang dicetak oleh Nildo Victor Juffo (63') dan Zitte Florent (80').

Menyikapi kemenangan ini, pelatih Bhayangkara FC, Angel Alfredo Vera pun mengapresiasi kinerja anak-anak asuhnya.

Baca Juga: Liga Malaysia – Rian Rasakan Pengalaman Pahit, Saddil ’Sedikit’ Pesta

"Babak pertama, kami main bagus dan bisa mencetak satu gol," kata Alfredo Vera selepas laga.

"Babak kedua, Semen Padang lebih agresif sampai imbang 1-1, tetapi kami berhasil meraih kemenangan."

Baca Juga: Ditekuk Bhayangkara FC, Semen Padang Bermasalah di Sektor Belakang

"Sekarang, kami harus istirahat, menikmati kemenangan ini sebelum memikirkan laga selanjutnya," ujarnya menambahkan.

Pelatih asal Argentina itu pun juga memberikan komentarnya terkait penampilan pemain baru The Guardian yakni Rubens Raimundo Da Silva.

Baca Juga: Kabar Gembira untuk Persib Bandung Jelang Hadapi Persebaya Surabaya

Pemain yang diplot sebagai pengganti Paulo Sergio itu turun ke lapangan pada menit ke-60 untuk menggantikan Vendry Mofu.

"Dia bermain 30 menit, saya pikir cukup bagus. beberapa passing dia membantu kami mencetak gol, itu tipe permainan yang saya cari," tutur eks pelatih Sriwijaya FC itu.

Baca Juga: PSIS Semarang Optimistis Lolos dari Fase Grup Piala Presiden 2019

"Fisiknya mungkin masih kurang karena baru bergabung, tetapi masih ada waktu untuk memperbaiki fisiknya," ucapnya.

Pada laga selanjutnya, Bhayangkara akan menghadapi Mitra Kukar pada matchday kedua Grup B, Senin (11/3/2019).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Bhayangkara FC berhasil menundukkan tamunya, Semen Padang dengan skor meyakinkan 4-2. #pialapresiden2019 #bhayangkarafc #semenpadang #grupB

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport. com
REKOMENDASI HARI INI

Kali Terakhir Liverpool Menang atas Man City, Juergen Klopp Lakukan Perjudian dengan Mo Salah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X