Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lakoni Misi Nyaris Mustahil Kontra PSG, Solskjaer Usung Semangat 1999

By Henrikus Ezra Rahardi - Senin, 4 Maret 2019 | 07:20 WIB
Pelatih interim Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer (kanan), berbicara dengan kiper David de Gea.
TWITTER.COM/MANUTD
Pelatih interim Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer (kanan), berbicara dengan kiper David de Gea.

BOLASPORT.COM - Ole Gunnar Solskjaer menyebut bahwa tim Manchester United yang ditanganinya saat ini membawa semangat tahun 1999.

Manchester United menjalankan misi yang nyaris mustahil kala bertandang ke Parc des Princes guna melakoni laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions kontra Paris Saint-Germain, Kamis (3/7/2019) dini hari WIB.

Pasalnya, pasukan arahan Ole Gunnar Solskjaer mesti membalikkan defisit dua gol tandang yang dicetak PSG dalam laga leg pertama di Old Trafford (13/2/2019).

Baca Juga : Manchester United Bisa Tak Diperkuat 10 Pemain Saat Melawan PSG

Misi tersebut lebih sulit lantaran sembilan pemain Manchester United saat ini tengah mengalami perawatan terkena cedera.

Namun demikian, pelatih interim Manchester United, yang merupakan salah satu pahlawan kemenangan saat menjuarai Liga Champions pada 1999, itu mengungkapkan bahwa timnya bakal mendapat keajaiban.

Saat itu Solskjaer berhasil membalikkan kedudukan dengan gol yang dicetak jelang pertandingan berakhir, sehingga skor menjadi 2-1 untuk kemenangan United atas Bayern Muenchen.

Baca Juga : Pemainnya Diincar MU dan Arsenal, Penantang PSG di Ligue 1 Beri Kode Siap Lepas

"Saya harus mengatakan bahwa saat itu kami tak terkalahkan," tutur Solskjaer coba mengingat apa yang terjadi di musim 1998-1999, dikutip BolaSport.com dari Mirror.

"Kami merasa di setiap pertandingan punya kesempatan untuk menang. Rasa percaya diri itu ada di sini sekarang," katanya.

Kata Solskjaer, tim sangat percaya diri jelang pertandingan tersebut.

"Kami akan coba kalahkan tim yang bagus seperti PSG, walaupun itu mustahil karena kami ketinggalan 0-2," tuturnya.

"Kami tahu ini akan sulit dan beberapa pemain kami menderita cedera, tetapi ada beberapa pemain yang siap untuk ini," tutur Solaskjaer menambahkan.

Baca Juga : Manchester United Seperti Kembali ke Zaman Sir Alex Ferguson

Manchester United baru saja meraih kemenangan 3-2 atas Southampton dalam laga pekan ke-29 Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Sabtu (2/3/2019).

Kemenangan tersebut membawa United kembali ke peringkat ke-4 klasemen sementara Liga Inggris.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136