Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

All England Open 2019 - Fajar/Rian Termotivasi Dukungan Penonton

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 9 Maret 2019 | 00:12 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, bertanding melawan Goh V Shem/Tan Wee Kiong (Malaysia) pada babak perempat final All England Open 2019, Jumat (8/3/2019).
Badminton Indonesia
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, bertanding melawan Goh V Shem/Tan Wee Kiong (Malaysia) pada babak perempat final All England Open 2019, Jumat (8/3/2019).

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, menyebut dukungan dari penonton turut membantu mereka melewati babak perempat final All England Open 2019, Jumat (8/3/2019) waktu setempat.

Diberitakan BolaSport.com sebelumnya, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto lolos usai menang atas Goh V Shem/Tan Wee Kiong (Malaysia), 22-20, 21-12.

Kemenangan ini merupakan yang kedua untuk Fajar/Rian atas Goh/Tan.

Mereka sebelumhya menang di final Malaysia Masters 2019 dengan skor 14-21, 24-22, 21-13.

Menurut Fajar, dukungan penonton turut memberi motivasi tambahan bagi dia dan Rian.

"Suara suporter sangat kedengaran, karena hall di sini tidak seperti di Indonesia. Teriakan satu orang saja bisa terdengar di sini. Karena itulah, dukungan penonton sangat berpengaruh dan memotivasi kami," kata Fajar.

Fajar/Rian sempat kesulitan pada gim pertama, bahkan tertinggal 19-20.

Namun, mereka bisa keluar dari tekanan Goh/Tan untuk meraih tiga poin tambahan dan merebut gim pertama.

Baca Juga : BREAKING NEWS - Claudio Ranieri Ditunjuk sebagai Pelatih AS Roma


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Badminton Indonesia
REKOMENDASI HARI INI

Usai Bela Timnas Indonesia, Thom Haye Bernasib Apes di Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X