Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

David De Gea Gagal Fokus, Ole Gunnar Solskjaer Beri Pembelaan

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 11 Maret 2019 | 12:00 WIB
Kiper Manchester United, David De Gea, mati langkah ketika gawangnya dibobol oleh Granit Xhaka
TWITTER.COM/SQUAWKA
Kiper Manchester United, David De Gea, mati langkah ketika gawangnya dibobol oleh Granit Xhaka

BOLASPORT.COM - Pelatih interim Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, menolak menyalahkan David De Gea.

Kiper Manchester United, David De Gea tampil kurang sigap saat timnya kalah atas Arsenal dengan skor 0-2 pada lanjutan Liga Inggris, Minggu (10/3/2019), di Stadion Emirates, London.

Satu gol Arsenal hasil sepakan jauh Granit Xhaka tercipta karena De Gea mati langkah saat membaca pergerakan bola.

Pelatih sementara Man United, Ole Gunnar Solskjaer enggan menyalahkan De Gea.

Solskjaer juga membela De Gea dari penilaian Gary Neville.

Neville menilai De Gea sedang tak berkonsentrasi saat tampil karena memikirkan masa depannya di Man United.

Mantan rekan Solskjaer di Manchester United itu menganggap masalah kontrak memengaruhi penampilan kiper asal Spanyol tersebut.

Namun, Solskjaer menolak mentah-mentah anggapan tersebut dan menyebut De Gea masih terus fokus bersama Manchester United.

Baca Juga: Solskjaer Pastikan Wasit Akan Menyesal Beri Penalti untuk Arsenal


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : espn.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadi Lawan Timnas Indonesia, Striker Vietnam Sesumbar Mudah untuk Capai Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X