Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsenal Kalahkan Man United, Mesut Oezil Ejek Jesse Lingard

By Henrikus Ezra Rahardi - Senin, 11 Maret 2019 | 20:00 WIB
Pemain Arsenal, Mesut Oezil, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Bournemouth dalam pertandingan pekan ke-28 Liga Inggris di Stadion Emirates, 27 Februari 2019.
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Pemain Arsenal, Mesut Oezil, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Bournemouth dalam pertandingan pekan ke-28 Liga Inggris di Stadion Emirates, 27 Februari 2019.

BOLASPORT.COM - Mesut Oezil mengejek Jesse Lingard setelah kemenangan yang diraih Arsenal atas Manchester United pada lanjutan kompetisi Liga Inggris.

Arsenal baru saja memenangkan laga akbar kontra Manchester United dengan skor 2-0 dalam pertandingan pekan ke-30 Liga Inggris, Minggu (10/3/2019).

Dalam pertandingan yang dihelat di Stadion Emirates itu, Mesut Oezil tampil cukup apik dan membawa The Gunners tampil percaya diri.

Kemenangan Arsenal atas Manchester United pun semakin menambah kepercayaan diri Mesut Oezil.

Baca Juga : Eks Gelandang Arsenal Terbantu Asap Flare Saat Cetak Gol Free Kick

Selepas pertandingan, Oezil memberikan cuitan di akun Twitternya untuk berterima kasih kepada fan dan menyatakan bahwa dirinya bangga menjadi pemain Arsenal.

Namun cuitan Oezil tidak berhenti sampai di situ, mantan bintang timnas Jerman tersebut juga memberikan sentilan kepada pemain Manchester United, Jesse Lingard.

"Lantai dansa, hah?" kicau Oezil "Performa yang mengagumkan! hasil yang brilian! terima kasih Stadion Emirates! bangga jadi pemain Arsenal!" kicau Oezil menambahkan.

Sebagai informasi, Lingard menjadi pemain Manchester United paling 'kurang ajar' bagi Arsenal, terutama karena selebrasi tarian yang menjadi ciri khasnya di Stadion Emirates.

Lingard mempertunjukkan selebrasi tarian saat mencetak gol ke gawang Arsenal, musim 2017-2018.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : mirror.co.uk
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
25
60
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
24
45
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Mallorca
24
34
8
Real Betis
24
32
9
Osasuna
24
32
10
Girona
24
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
25
54
3
Atalanta
25
51
4
Juventus
25
46
5
Lazio
25
46
6
Fiorentina
25
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
25
37
10
Udinese
25
33
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X