Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Zverev dan Sevastova Tambah Daftar Petenis yang Sakit di Indian Wells

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 12 Maret 2019 | 17:56 WIB
Petenis putra Jerman, Alexander Zverev, mengembalikan bola ke arah Aljaz Bedene (Slovenia) pada baba
Delia
Petenis putra Jerman, Alexander Zverev, mengembalikan bola ke arah Aljaz Bedene (Slovenia) pada baba

BOLASPORT.COM - Alexander Zverev (Jerman) dan Anastasija Sevastova (Latvia) menambah panjang daftar petenis yang sakit saat mengikuti turnamen Indian Wells Masters 2019 di Indian Wells, California, Amerika Serikat.

Alexander Zverev gagal melangkah jauh pada Indian Wells Masters tahun ini setelah ditundukkan rekan senegaranya, Jan-Lennard Struff, 3-6, 1-6, Senin (11/3/2019) waktu setempat.

"Saya sudah sakit selama sepekan. Sayangnya, hal itu tidak berubah," ucap Zverev yang dilansir BolaSport.com dari BBC.

"Saya pikir saya cuma kurang beruntung karena terserang virus entah dari mana. Sekarang fokus saya adalah sehat kembali, memulihkan, dan menyiapkan diri untuk turnamen di Miami karena di sana saya biasanya tampil bagus," kata Zverev lagi.

Sementara itu, Anastasija Sevastova, memilih mundur saat tertinggal 0-5 dari Anett Kontaveit (Estonia) pada set kesatu.

Sevastova mengatakan keputusan itu diambil karena dia mendapatkan "penyakit yang sedang viral".

Sebelumnya, petenis tunggal putri tuan rumah, Serena Williams, memutuskan mundur dari turnamen karena merasakan kelelahan dan sakit kepala ekstrem saat menjalani laga babak ketiga, Minggu (10/3/2019).

Di luar dari serangan virus yang membuat sejumlah petenis angkat kaki lebih dini, laju juara bertahan tunggal putri, Naomi Osaka, masih belum terbendung.

Osaka melangkah ke babak keempat setelah mengalahkan wakil tuan rumah, Danielle Collins, dengan skor 6-4, 6-2.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BBC
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X