Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Fakta Menarik di Balik Comeback Zinedine Zidane ke Real Madrid

By Ade Jayadireja - Selasa, 12 Maret 2019 | 20:42 WIB
Zinedine Zidane resmi kembali sebagai pelatih Real Madrid.
TWITTER.COM/BBCSPORT
Zinedine Zidane resmi kembali sebagai pelatih Real Madrid.

BOLASPORT.COM - Bak cinta lama bersemi kembali, Zinedine Zidane kembali duduk di kursi pelatih Real Madrid.

Los Blancos mengumumkan kembalinya Zinedine Zidane pada Senin (11/3/2019).

Pria asal Prancis itu diikat dengan kontrak hingga tahun 2022.

Ini menjadi periode kedua Zidane menukangi El Real setelah 2016–2018.

Beberapa hal menarik pun muncul dari kembalinya sang nakhoda.

Baca Juga : Zidane Datang, Real Madrid Masih Butuh 3 Pemain untuk Gantikan Cristiano Ronaldo

Baca Juga : 6 Titik Terendah Real Madrid Usai Zinedine Zidane Memutuskan Pergi

1. Barisan ke-12

Kisah pelatih comeback seperti Zinedine Zidane bukanlah barang baru buat Madrid.

Zizou, demikian Zidane biasa disapa, tercatat sebagai pelatih ke-12 yang membesut Madrid lebih dari dua kali.

Sebelum Zidane, ada Fabio Capello.

Pria asal Italia itu melatih Madrid pada periode 1996-1997 dan 2006-2007 dengan menghasilkan dua titel Liga Spanyol.

2. Pengangguran 285 hari

Zidane memutuskan mundur dari jabatannya sebagai pelatih Madrid per 31 Mei 2018.

Juara Piala Dunia 1998 bersama tim nasional Prancis itu hanya "menganggur" selama 285 hari sebelum akhirnya kembali ke Estadio Santiago Bernabeu.

3. Cuma kalah dari Miguel Munoz

Mengacu pada perolehan trofi, Zidane tercatat sebagai pelatih kedua tersukses dalam sejarah Madrid.

Total sembilan gelar juara ia persembahkan pada periode pertamanya di El Real.

Zidane cuma kalah dari Miguel Munoz yang memberikan 14 piala buat Madrid.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Punya 1001 Macam Cara, Liverpool Kalau Mau Menang Wajib Waspada

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136