Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ezra Walian Sosok Satu Pemain Timnas U-23 Indonesia yang Akan Dicoret?

By Muhammad Robbani - Senin, 18 Maret 2019 | 20:25 WIB
Timnas U-23 Indonesia saat uji coba melawan Bali United
PSSI
Timnas U-23 Indonesia saat uji coba melawan Bali United

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas U-23 Indonesia, Indra Sjafri memutuskan untuk membawa 24 pemain ke Vietnam untuk ajang Kualifikasi Piala Asia U-23 2020.

Padahal, hanya 23 pemain yang bisa didaftarkan timnas U-23 Indonesia ke AFC untuk melakoni ajang Kualifikasi Piala Asia U-23 yang akan digelar di Vietnam pada 22-26 Maret 2019.

Untuk itu, Indra Sjafri pun bakal mencoret satu pemain pada MCM (Match Coordination Meeting) jelang laga pertama timnas U-23 Indonesia atau pada Kamis (21/3/2019).

Laga pertama timnas U-23 Indonesia pada ajang ini adalah dengan menghadapi timnas U-23 Thailand, di Stadion My Dinh, Hanoi, Vietnam, pada Rabu (22/3/2019).

"Saya sudah kasih nama 23 pemain plus satu pemain. Plus satu karena saya mau melihat 3 striker sekarang untuk bermain ketat," kata Indra Sjafri pasca laga uji coba kontra Bali United, Minggu (17/3/2019).

Baca Juga : Indra Sjafri Bawa 24 Pemain Timnas U-23 Indonesia ke Vietnam

"Saya akan tentukan nama nanti di MCM, jadi saya akan mengurangi 3 (striker) menjadi 2 saat MCM tanggal 21 di Hanoi," ujarnya menambahkan.

Sosok satu pemain yang akan dievaluasi dan akan dipertimbangkan akan dipilih adalah dicoret itu mengarah ke Ezra Walian.

Pemain timnas U-23 Indonesia, Ezra Walian.
BolaSport.com
Pemain timnas U-23 Indonesia, Ezra Walian.

Indra Sjafri sendiri sudah beberapa kali mengindikasikan bahwa pemain asal klub RKC Waalwijk itu belum tentu akan dipilih masuk ke dalam skuatnya.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Jilat Ludah Sendiri, Pecco Bagnaia Gamblang Minta Bantuan Marc Marquez dan Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X