Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persebaya Coba Kembalikan Hakikat Permainan ala Arek-arek Suroboyo

By Irfa Ulwan - Rabu, 20 Maret 2019 | 17:40 WIB
Sesi latihan Persebaya Surabaya (di ajang Piala Presiden 2019) dipimpin langsung oleh asisten pelatih Bejo Sugiantoro.
PERSEBAYA.ID
Sesi latihan Persebaya Surabaya (di ajang Piala Presiden 2019) dipimpin langsung oleh asisten pelatih Bejo Sugiantoro.

BOLASPORT.COM - Arek-arek Suroboyo terkenal dengan kegigihan dan semangat juangnya. Hakikat itulah yang coba digali oleh pelatih Persebaya, Djadjang Nurdjaman.

Pelatih yang akrab disapa Djanur itu mengatakan bakal berusaha mengembalikan ciri khas permainan Persebaya.

Sebagaimana dilansir BolaSport.com dari Kompas.com, hakikat dan ciri khas tersebut adalah permainan ngotot dan tak mau kalah.

Hal itu dilakukan terutama saat pemain-pemain kehilangan bola.

Baca Juga : Soal Regulasi Piala Presiden 2019, Pelatih Persebaya Bingung 

"Saat kehilangan bola, harus segera melakukan tekanan. Sementara itu, yang merebut bola harus mampu cepat membangun serangan," kata Djanur.

Pelatih asal Majalengka, Jawa Barat, ini mulai menerapkan itu sejak tim berlatih di Lapangan Polda Jatim, Rabu (20/3/2019).

Latihan itu digelar dalam rangka mempersiapkan diri jelang perempat final Piala Presiden 2019.

Djanur sudah mendapatkan sebuah simpulan mengapa pada pertemuan di fase grup, Bajul Ijo tak dapat mengalahkan Tira-Persikabo.

Baca Juga : Di Hadapan Bonek, Pelatih Persebaya Berusaha Selamatkan Mukanya

Oleh karenanya, ciri khas permainan ala arek-arek Surabaya itulah yang dapat menjadi jawaban atas kegagalan itu.

"Saat itu kami sering membuat pemain lawan leluasa sehingga mereka bisa memberikan ancaman ke gawang kami. Jadi itu memang kelemahan kami yang terjadi selama di Bandung," tuturnya lagi.

Persebaya akan bertanding melawan Tira-Persikabo di babak 8 besar Piala Presiden 2019 pada Jumat (29/3/2019).

Laga akan digelar di markas mereka, Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.

Baca Juga : Persebaya-Arema FC Beda Jalur, Ada Kemungkinan Piala Presiden 2019 Dapatkan Final Ideal

Dengan sisa waktu kurang lebih sepekan, Djanur juga akan menggelar satu laga uji coba untuk mempersiapkan timnya.

Rencananya, uji tanding digelar pada Jumat (22//3/2019) melawan klub internal Persebaya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Hasil undian babak 8 besar Piala Presiden 2019. Klub jagoan kamu bertemu klub mana? #pialapresiden #pialapresiden2019

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Kompascom
REKOMENDASI HARI INI

'Enea Bastianini Tidak Diperlakukan dengan Kasar, tapi Tidak Pantas Bertahan di Ducati'

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X