Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Malaysia Selamat, Seusai Dibobol Pemain yang Dicoret Persija

By Estu Santoso - Minggu, 24 Maret 2019 | 17:15 WIB
Para pemain timnas Malaysia sebelum memulai laga kontra timnas Afghanistan pada perebutan posisi tiga Airmarine Cup 2019 di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 23 Maret 2019.
FACEBOOK.COM/FAMALAYSIAOFFICIAL
Para pemain timnas Malaysia sebelum memulai laga kontra timnas Afghanistan pada perebutan posisi tiga Airmarine Cup 2019 di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 23 Maret 2019.

BOLASPORT.COM – Pemain Afghanistan yang sempat ikut seleksi Persija pada 2018 sukses membobol timnas Malaysia pada perebutan posisi tiga Airmarine Cup 2019.

Pada Sabtu (23/3/2019), Faysal Shayesteh, pemain yang gagal gabung Persija, mencetak satu gol saat timnas Afghanistan dikalahkan timnas Malaysia dengan skor 2-1.

Timnas Malaysia bersua timnas Afghanistan pada perebutan peringkat tiga turnamen internasional yang terlaksana di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia.

Baca Juga: Timnas Malaysia Kalah, Media: Ke Mana Taring Harimau Malaya?

Pada laga ini, Faysal Shayesteh tampil bagus sebagai kapten menempati posisi gelandang serang timnas Afghanistan.

Pemain yang gagal main di Liga Indonesia, setelah gagal gabung Persija dan Arema FC ini, mencetak gol pembuka laga timnya kontra Malaysia.

Baca Juga: Turnamen Internasional – Timnas Malaysia Tumbang di Depan Ribuan Fan

Pesepak bola 27 tahun ini membobol gawang timnas Malaysia pada menit ke-32.

Namun, gol dari pemain yang kini membela klub Thailand, Air Force United ini berhasil disamakan timnas Malaysia jelang jeda.

Baca Juga: Satu Pahlawan Belanda di Euro 1988 Beri Gelar Pertama Timnas Oman

Faiz Nasir sukses mencetak gol untuk timnas Malaysia pada menit ke-45.

Laga pun berakhir imbang 1-1 pada babak pertama.

Namun, timnas Malaysia akhirnya memenangi pertandingan ini.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-23 – Unggul Cepat, Kemenangan Singapura Sirna

Gol bunuh diri pemain timnas Afghanistan kelahiran Frankrut, Jerman, Abassin Alikhil membuat Malaysia menang.

Gelandang serang klub divisi bawah Liga Jerman, SC Hessen Dreieich membobol gawang timnya sendiri pada menit ke-84.

Baca Juga: Bersama Pemain Persija, Timnas Nepal Tahan Kuwait pada FIFA Match Day

Timnas Afghanistan pun gigit jari sekaligus menyelamatkan muka timnas Malaysia dari hasil buruk.

Sebab sebelumnya pada semifinal, timnas Malaysia kalah dari timnas Singapura kalah dan gagal ke final turnamen yang mereka selenggarakan itu.

Sementara itu, Afghanistan sebelumnya kalah dari timnas Oman pada semifinal.

Baca Juga: Semringah Steven Gerrard yang Bisa Bobol Gawang AC Milan Lagi

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Karier cemerlang wonderkid Chelsea, Callum Hudson-Odoi. . What a year Odoi!!! #hudsonodoi #chelsea #england #theblues #wonderkid

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Futbol24.com
REKOMENDASI HARI INI

Pandangan Komite Wasit PSSI soal Kartu Merah Justin Hubner di Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X