Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Persembahkan Podium, Leclerc Isyaratkan Bangkit di Bahrain

By Agung Kurniawan - Senin, 25 Maret 2019 | 09:33 WIB
Charles Leclerc, rekrutan anyar Ferrari musim ini
Charles Leclerc, rekrutan anyar Ferrari musim ini

BOLASPORT.COM - Charles Leclerc menjalani debutnya bersama Ferrari pada seri perdana Formula 1 (F1) 2019 di Australia dengan hasil minor.

Pembalap asal Monako itu hanya mampu mengakhiri balapan yang digelar di Sirkuit Melbourne, Albert Park, Melbourne, Australia Minggu (17/3/2019) di urutan kelima.

Hasil tersebut terbilang cukup jauh dari ekspetasi.

Sebab, tim pabrikan asal Maranello, Italia, itu, mampu tampil dominan sepanjang sesi tes pramusim F1 2019 di Barcelona, Spanyol.

Beberapa pengamat bahkan menyebut laju mobil SF90 terlalu lambat saat mengaspal di lintasan balap yang terletak di Negeri Kanguru itu.

Alhasil, Charles Leclerc dan rekan setimnya, Sebastian Vettel, hanya bisa finis di luar posisi podium.

Sementara itu, rival terberat mereka, Mercedes, justru sukses meraih finis 1-2 melalui Valtteri Bottas dan Lewis Hamilton.

Meski demikian, Leclerc yakin Ferrari akan menjadi yang terdepan saat melakoni GP Bahrain 2019.

Baca Juga : Miami Open 2019 - Pijak Babak Ke-4, Halep Dekati Status Nomor 1 Dunia


REKOMENDASI HARI INI

Punya Catatan 100 Gol, Pelatih Striker Timnas Indonesia Beri Tips Jadi Sosok Mematikan di Depan Gawang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X