Salah satu prestasi terbaik mereka ialah pernah menjadi runner-up India Open pada tahun 2017.
Sementara itu, pasangan baru dari wakil Indonesia pada India Open 2019 kali ini ada pada nomor ganda campuran dan ganda putri.
Mereka adalah Ricky Karanda Suwardi/Pia Zebadiah (ganda campuran) dan Anggia Shitta Awanda/Pia Zebadiah Bernadet (ganda putri).
Baca Juga : Tendon Achilles Pecah, Son Wan-ho Terancam Bakal Absen Panjang
Saat masih berada di pelatnas, Ricky sempat berpasangan dengan Debby Susanto. Adapun Anggia, sebelumnya berpasangan dengan Ni Ketut Mahadewi Istarani.
Skuat Indonesia pada India Open 2019 kali ini memang tidak selengkap pada Indonesia Masters 2019 lalu.
Kendati demikian, sejumlah pebulu tangkis papan atas lainnya seperti Viktor Axelsen, Kim Astrup, Anders Skaarup Rasmussen, Goh V Shem dan Tan Wee Kiong dipastikan akan turun berlaga.
Berikut undian atau draw lengkap wakil Indonesia pada India Open 2019 (26-31 Maret):
- Babak Kualifikasi -
Tunggal Putra:
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BWF Badminton |
Komentar