Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gary Neville Sarankan Solskjaer Beli Bek Kelas Satu untuk Manchester United

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 29 Maret 2019 | 07:30 WIB
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer merayakan kelolosan timnya ke perempat final Liga Champions
TWITTER.COM/ALIMO_PHILIP
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer merayakan kelolosan timnya ke perempat final Liga Champions

BOLASPORT.COM - Bek legendaris Manchester United, Gary Neville, menyarankan Ole Gunnar Solskjaer mendatangkan pemain belakang baru guna menghadapi kompetisi musim 2019-2020.

Ole Gunnar Solskjaer telah resmi menjadi pelatih permanen Manchester United pada Kamis (28/3/2019).

Pihak manajemen The Red Devils terkesan dengan Solskjaer yang mampu membawa Manchester United lolos ke perempat final Liga Champions.

Baca Juga : Cristiano Ronaldo Junior: Martunis adalah Teman Terbaik Ayah Saya

Namun, menurut Gary Neville, masih ada sejumlah perbaikan yang harus segera dilakukan Solskjaer agar Manchester United dapat menjadi penantang gelar.

Baca Juga : Van Gaal: Sukses Solskjaer di Manchester United Berkat Jose Mourinho

Neville menyarankan agar pelatih asal Norwegia tersebut mendatangkan bek papan atas guna memperkuat lini belakang tim.

"Saya melihat lini belakang adalah area yang sangat penting untuk dibenahi," kata Gary Neville seperti dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

Baca Juga : Saat Solskjaer Bicara, Semua Pemain Manchester United Mendengarkan


Editor : Septian Tambunan
Sumber : metro.co.uk, skysports.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final China Masters 2024 - Rekan Sendiri Dibantai dengan Skor Kembar, Junior Rival Greysia/Apriyani Tegaskan Status No 1 dengan Gelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X