Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Abdul Aziz Ungkap Perkembangan Terbaru Latihan Persib Bandung

By Nungki Nugroho - Minggu, 31 Maret 2019 | 11:56 WIB
Pemain anyar Persib Bandung, Abdul Aziz
TRIBUN JABAR
Pemain anyar Persib Bandung, Abdul Aziz

BOLASPORT.COM - Gelandang Persib Bandung, Abdul Aziz, mengungkapkan kondisi terbaru dari timnya yang menjalani pemusatan latihan di Batam.

Persib Bandung memang telah memutuskan untuk menggelar pemusatan latihan di Batam sejak 25 Maret 2019 setelah gagal di Piala Presiden 2019.

Awalnya Persib Bandung memboyong 24 pemain, namun belakangan ada beberapa pemain yang menyusul termasuk bintang timnas Indonesia, Febri Hariyadi.

Gelandang Persib, Abdul Aziz, melaporkan kondisi terbaru skuat Maung Bandung setelah kurang lebih lima hari menjalani pemusatan latihan di Batam.

Baca Juga : Kabar Terkini 6 Bintang Golden Era Persib, dari ke Klub Liga 2, Bebas Transfer, hingga Tim Luar Negeri

Mantan pemain PSMS Medan itu mengaku mulai merasakan efek positif dari pemusatan latihan.

Aziz menuturkan bahwa kebersamaan mulai terjalin di antara pemain Persib.

Selain itu, pemain berusia 25 tahun itu pun mengaku sangat menikmati program yang disajikan oleh pelatih Miljan Radovic.

"Suasana tim semakin kompak, karena kami makan sama-sama, latihan juga bareng-bareng," kata Aziz dikutip BolaSport.com dari situs resmi Persib.

"Di sini kami happy, enjoy, dan chemistry sedikit mulai terbentuk. Mudah-mudahan membawa efek baik di liga nanti," ujarnya menambahkan.

Baca Juga : Tatap Musim Ketiga Bersama Persib, Ezechiel Ndouassel Ingin Berlipat Ganda

 Abdul Aziz saat berbaju Persib Bandung U-21
TRIBUN JABAR
Abdul Aziz saat berbaju Persib Bandung U-21

Lebih lanjut, Aziz juga menyampaikan rasa terima kasihnya kepada bobotoh Batam yang telah setia mendampingi tim selama kegiatan.

"Aziz pribadi mengucapkan rasa terima kasih untuk Viking Batam yang begitu antusias menyambut kami dan pelayanannya pun luar biasa," tuturnya mengakhiri.

Aziz merupakan satu dari delapan nama baru Persib di musim 2019.

Ia didatangkan bersama Frets Butuan dan Erwin Ramdani dari PSMS Medan yang terdegradasi ke Liga 2 2019. 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Liga 3 Berubah Nama Jadi Liga Nusantara, Hanya Diikuti 16 Klub Saja dan Siap Digelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X