Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Tak Ambisius, Ahsan/Hendra Masih 'Lapar' Medali Olimpiade

By Nestri Yuniardi - Kamis, 4 April 2019 | 11:58 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, berpose dengan medali dan trofi juara All England Open 2019 di atas podium kampiun di Arena Birmingham, Birmingham, Inggris, Minggu (10/3/2019).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, berpose dengan medali dan trofi juara All England Open 2019 di atas podium kampiun di Arena Birmingham, Birmingham, Inggris, Minggu (10/3/2019).

BOLASPORT.COM - Meski tak lagi muda, pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, mengaku masih mengincar medali pada Olimpiade Tokyo 2020.

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan baru saja menampilkan performa kelas dunia pada laga final All England Open 2019.

Duet berjulukan The Daddies ini tampil sebagai pemenang pertandingan dan berhak atas gelar juara.

Padahal, saat itu, Hendra tengah dibekap cedera.

Dengan kemenangan tersebut, Ahsan/Hendra kini menjadi pasangan ganda putra terbaik kedua Indonesia setelah Marcus Ferndaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo.

Baca Juga : Malaysia Open 2019 - Ahsan/Hendra Ingat Kenangan Manis 6 Tahun Lalu

Selain mengulang kesuksesan mereka pada tahun 2014, gelar juara turnamen elite tersebut pun menepis anggapan bahwa taji Ahsan/Hendra sudah habis.

Hal itu tentu tidak lepas dari faktor usia serta banyaknya pasangan ganda putra kuat dengan usia yang lebih muda.

Apalagi, Ahsan/Hendra juga sempat berpisah pasca-gagal memenuhi target pada Olimpiade Rio 2016.

Hendra bahkan sempat keluar dari pemusatan latihan nasional (pelatnas) dan menjajal karier sebagai pemain profesional bersama pemain Malaysia, Tan Boon Heong.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : The Star
REKOMENDASI HARI INI

Man United Ganti Pelatih, Chelsea Langsung Beri Sinyal Ketakutan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X