Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dibobol Eks Pilar Manchester United, Klub Malaysia Kalah pada Laga LCA

By Estu Santoso - Rabu, 10 April 2019 | 08:00 WIB
Para pemain Johor Darul Takzim memberikan hormat ke pendukung mereka yang ikut tandang saat dijamu Shandong Luneng pada matchday ketiga Grup E Liga Champions Asia 2019 di Stadion Jinan Olympic Sports Center, 9 April 10`9.
FACEBOOK.COM/JOHORSOUTHERNTIGERS.COM.MY
Para pemain Johor Darul Takzim memberikan hormat ke pendukung mereka yang ikut tandang saat dijamu Shandong Luneng pada matchday ketiga Grup E Liga Champions Asia 2019 di Stadion Jinan Olympic Sports Center, 9 April 10`9.

BOLASPORT.COM – Juara Liga Super Malaysia 2018, Johor Darul Takzim tumbang pada laga terbaru Liga Champions Asia (LCA) 2019 dan salah satu pembobolnya eks pilar Manchester United.

Eks pemain Manchester United, Marouane Fellaini membobol gawang klub Malaysia pada matchday ketiga Grup E Liga Champions Asia (LCA) 2019, Selasa (9/4/2019) malam WIB.

Marouane Fellaini bersama klub China, Shandong Luneng menjamu Johor Darul Takzim (JDT) dan menang 2-1.

Baca Juga: Persib Diperkuat Pencetak Gol di Liga Champions Afrika pada Musim 2019

Namun pada laga di Stadion Jinan Olympic Sports Center, JDT sangat menyulitkan tuan rumah.

Klub Liga Super China itu baru mampu mencetak gol setelah setengah jam pertandingan berjalan.

Baca Juga: Tanpa Wakil Indonesia, Ini 4 Anggota Exco Terbaru AFC dari ASEAN

Shandong Luneng membobol gawang JDT yang dikawal kiper Farizal Marelias pada menit ke-30.

Pemain tuan rumah yang didatangkan dari Manchester United, Marouane Fellaini yang mencetak gol ini.

Baca Juga: Andres Iniesta dan 2 Eks Pilar Barcelona Dibuat Gigit Jari Tim Promosi

Setelah unggul satu gol, tekanan anak asuh Li Xiopeng makin membuat JDT kesulitan mengembangkan permainan.

Menit ke-39, Shandong Luneng kembali mencetak gol.

Kali ini, eks pemain klub Liga Inggris lainnya, Southampton, Graziano Pelle yang menyumbang gol untuk tuan rumah.

Baca Juga: Akhir Pekan yang Berbeda, Antara Persebaya dan David Da Silva di Korea

Penyerang asal Italia itu membobol JDT melalui sepakan 12 pas.

Skor 2-0 pun bertahan sampai pertandingan memasuki waktu turun minum.

Selepas jeda pertandingan, JDT justru bangkit dan mampu membuat beberapa kali tekanan ke tuan rumah.

Baca Juga: Gol Eks Pilar Persela Buat Klubnya Jadi Penguasa Liga Myanmar 2019

Hasilnya pun tercipta gol, JDT membobol Shandong Luneng saat memasuki menit ke-60.

Gol ini disumbangkan oleh penyerang Safawi Rasid setelah memanfaatkan umpan dari Afiq Ismail.

Sayang, ini gol terakhir pada pertandingan ini dan JDT kembali menelan kekalahan pada partai tandang LCA 2019.

Baca Juga: Andri Syahputra Makin Istimewa, Cetak Dua Gol di Laga Qatargas League

Hasil ini memang menempatkan JDT di urutan buncit klasemen sementara Grup E dengan nilai satu.

Shandong Luneng ada di posisi kedua di bawah juara bertahan Kashima Antlers.

Baca Juga: Jalani Derbi di Australia, Eks Pilar Persib Jadi Starter dan Pesta Gol

Kashima Antlers pada laga hari yang sama juga menang 3-2 atas tuan rumah Gyeongnam.

Kemenangan itu membuat klub asal Jepang itu memiliki nilai tujuh dan unggul dua poin dari Shandong Luneng.

Gyeongnam punya nilai dua dan menempati posisi tiga di atas JDT.

Baca Juga: Kembali Main Pascatinggalkan Persib, Michael Essien Harus Meringis

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : globalsportsarchive.com
REKOMENDASI HARI INI

Abaikan Soal Postur Tubuh, Asisten Shin Tae-yong Yakin Kiper Indonesia Punya Potensi Besar Untuk Sukses

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X