Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos PSM Sebut Penerapan Sistem Tiket Online Baru Sebatas Uji Coba

By Bayu Chandra - Kamis, 11 April 2019 | 14:00 WIB
CEO PSM Makassar, Munafri Arifuddin
CEO PSM Makassar, Munafri Arifuddin

BOLASPORT.COM - CEO PSM Makassar, Munafri Arifuddin mengatakan bahwa penerapan sistem penjualan tiket online dari pihaknya baru sebatas tahap uji coba.

Penerapan sistem tiket online yang dilakukan manajemen PSM Makassar, ternyata mendapat tanggapan beragam dari kalangan suporter.

The Macz Man menjadi salah satu suporter yang masih keberatan dengan gagasan manajemen klubnya menggandeng vendor bernama Kiostix untuk pelayanan tiket.

Mereka mengatakan bahwa, ada sedikit membingungkan antara kalangan suporter dan penonton bagi yang membeli tiket pertandingan.

Baca Juga: PSM Makassar Optimistis Stadion Mattoangin Valid untuk Liga 1 2019

Penerapan sistem tiket online dilakukan untuk mengurangi keberadaan calo tiket yang dianggap cukup meresahkan banyak pihak.

Menanggapi beberapa keluhan yang muncul dari anggota The Macz Man mengenai sistem tiket online, Munafri Ariffudin menyatakan sikapnya.

Baca Juga: Pemain Indonesia Ini Rasakan Kepahitan pada Piala FA Malaysia 2019

Dikutip BolaSport.com dari laman Tribun Timur, Kamis (11/4/2019), Munafri menegaskan penerapan sistem tiket online yang dilakukan manajemen PSM masih sebatas tahap uji coba.

Baca Juga: Sudah Terdegradasi, PSMS Medan Dapat Pengurangan Poin dari FIFA

Dia pun akan duduk bersama dengan beberapa kelompok suporter skuat Juku Eja untuk menyelesaikan masalah tiket online tersebut.

"Kita kan mau uji coba kan ini jadi belum ada presentasi jumlah," ujar Appi, sapaan Munafri.

Baca Juga: VIDEO – Gol Indah dari Eks Penyerang Arema yang Dikenang AS Monaco

"Intinya, bahwa seperti pada musim sebelumnya, setiap kebijakan pada awal musim pasti ada evaluasi," katanya.

Appi juga menegaskan akan selalu mengajak pendukung PSM diskusi soal aturan yang menyangkut penonton timnya.

Baca Juga: Pemain Timnas Korsel di Piala Dunia 2002 Diharapkan Jadi Dewa Penolong

"Kami bicarakan bersama dan mengajak suporter untuk duduk bareng mendengarkan masukan dan permintaan mereka seperti apa," kata Munafri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : TribunTimur.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Red Sparks Tantang Juara Bertahan, Megawati dkk Jangan Panik kalau Kesusahan Menyerang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X