Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gareth Bale Dipastikan Tidak Akan Memperkuat Real Madrid Musim Depan

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 12 April 2019 | 02:15 WIB
Pemain sayap Real Madrid, Gareth Bale
TWITTER.COM/MAILSPORT
Pemain sayap Real Madrid, Gareth Bale

BOLASPORT.COM - Real Madrid dilaporkan telah bertemu dengan para agen Gareth Bale guna membahas masa depan sang pemain.

Kembalinya Zinedine Zidane sebagai pelatih Real Madrid menjadi awal dari perombakan besar-besaran dalam tubuh Los Blancos.

Zinedine Zidane telah menegaskan jika dirinya akan memasukkan sejumlah nama yang dirasa tidak cocok dalam skuat untuk dijual.

Penjualan dari beberapa pemain yang masuk daftar nantinya akan menjadi modal untuk mendatangkan pemain incaran seperti Eden Hazard dan Paul Pogba.

Baca Juga : 5 Pemain Kesayangan Zidane di Real Madrid, Tak Ada Gareth Bale

Salah satu nama yang sudah lama diisukan akan hengkang dari Real Madrid adalah Gareth Bale.

Dilansir BolaSport.com dari Sportskeeda, Direktur olahraga Real Madrid Jose Angel Sanchez diyakini telah bertemu dengan para agen Bale, Jonathan Barnett dan Luis Alonso guna membahas masa depan klien mereka.

Dari hasil pertemuan tersebut, pihak klub mengatakan jika Bale sudah tidak dibutuhkan lagi karena sang pemain tidak menjadi bagian dari rencana Zidane musim depan.

Bale pun sudah dipersilakan untuk mencari klub baru sebagai destinasi berikutnya.

Baca Juga : Zidane Tidak Punya Komitmen untuk Mempertahankan Gareth Bale

Namun, bentuk kesetiaan Bale di Madrid menjadi sebuah nilai plus, maka kemungkinan pihak klub akan memutuskan kemana sang pemain akan berlabuh.

Sebagai catatan, pihak Madrid dapat memutuskan Bale hijrah jika terdapat tawaran menarik yang masuk.

Mengingat harganya yang sangat mahal, tidak banyak klub yang berani untuk membayar biaya transfer yang mencapai 175 juta euro (sekitar Rp 2,79 triliun).

Saat ini, ada dua klub yang memiliki minat pada pemain asal Wales tersebut, yakni Bayern Muenchen dan Manchester United.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : sportskeeda.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X