Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Teco Sebut Fahmi Al Ayyubi Masih Butuh Adaptasi di Skuat Bali United

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Jumat, 12 April 2019 | 18:15 WIB
Pemain asal Pasuruan, Fahmi Al Ayyubi, akan segera bergabung dengan Bali United pada musim 2019.
BALI UTD
Pemain asal Pasuruan, Fahmi Al Ayyubi, akan segera bergabung dengan Bali United pada musim 2019.

BOLASPORT.COM - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco sangat senang dengan bergabungnya Fahmi Al Ayyubi di skuat Serdadu Tridatu.

Namun Teco menyebut kalau Fahmi Al Ayyubi terlihat masih belum menunjukan performa bagus di sejumlah sesi latihan yang dijalani bersama Bali United.

Baca Juga : PT LIB Pertahankan Regulasi Pemain Liga 1 2019 Seperti Musim 2018

Teco mengatakan kalau Fahmi masih perlu beradaptasi lagi dan terus mengasah fisiknya.

Buruknya kondisi Fahmi disebabkan karena ia lama tidak menjalani latihan setelah keluar dari Persela Lamongan.

"Fahmi masih harus ikut banyak latihan untuk adaptasi bersama tim, untuk punya chemistry bersama tim," ucap Teco dilansir BolaSport.com dari Tribun Bali.

"Karena beberapa hari dia tidak latihan setelah dia keluar dari Lamongan. Lama dia tanpa latihan. Dia juga harus banyak latihan fisik juga untuk kondisi lebih fit lagi," tambahnya.

Sementara itu kehadiran Fahmi di Bali United disambut baik oleh I Made Andhika Wijaya.

Andhika memang mengaku mengetahui kualitas Fahmi setelah sebelumnya pernah berhadapan sebagai lawan.

Ditemui sebelum menjalani sesi latihan, Rabu (10/4/2019), Andhika mengaku senang dengan kehadiran Fahmi Al Ayyubi.

Baca Juga : Makan Konate Berambisi Jadi Pemain Terbaik di Piala Presiden 2019

Ia pun sedikit mengenang saat bertanding satu lapangan dengan Fahmi.

"Ya, saya sudah pernah bermain satu lapangan dengan Fahmi. Di tahun 2016 lalu saya bersama tim Bali United U-21 sempat tiga kali menghadapi Persela U-21 yang diperkuat Fahmi. Kami sempat dua kali kalah di penyisihan grup namun kami bisa menang di semifinal," kata Andhika.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Tribunbali.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X