Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Blake Griffin Kemungkinan Kembali Absen Bela Pistons Kontra Bucks

By Nestri Yuniardi - Senin, 15 April 2019 | 19:24 WIB
Pebasket bintang Detroit Pistons, Blake Griffin, bakal kembali absen membela timnya pada Playoff NBA 2018-2019 akibat cedera yang belum cukup pulih.
GREGORY SHAMUS/AFP
Pebasket bintang Detroit Pistons, Blake Griffin, bakal kembali absen membela timnya pada Playoff NBA 2018-2019 akibat cedera yang belum cukup pulih.

BOLASPORT.COM - Pebasket bintang Detroit Pistons, Blake Griffin, kemungkinan bakal kembali absen pada laga kedua babak kesatu playoff NBA 2019 kontra Milwauke Bucks.

Kemungkinan tersebut tidak lepas dari cedera lutut kiri yang telah membekap Blake Griffin sejak musim reguler.

Akibat cedera itu, Griffin pun terpaksa melewatkan empat dari tujuh pertandingan terakhir musim reguler NBA 2018-2019.

Terkini, pebasket berusia 30 tahun itu diistirahatkan saat Pistons memenangi laga pertama playoff NBA musim ini atas Bucks dengan skor 121-86.

Baca Juga : Pensiun, Dirk Nowitzki Akhiri 21 Musim Bersama Dallas Mavericks

Dilansir BolaSport.com dari Sky Sports, Pistons memilih mengistirahatkan Griffin karena tak mau ambil risiko terhadap cedera lututnya.

Andai tetap dimainkan, bisa jadi lutut Griffin akan mengalami pembengkakan sehingga proses pemulihannya tidak berjalan dengan sempurna. 

Berdasarkan hasil pemeriksaan, memang tidak ditemukan kerusakan struktural di lutut Blake Griffin.

Akan tetapi, masih belum jelas apakah Griffin harus menjalani operasi kecil untuk menuntaskan cederanya tersebut.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Sky Sports
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih PSS Sleman Salahkan Pemain Usai Dipermalukan PSBS Biak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X