Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Vs Man United - Lionel Messi Sudah Siap Diturunkan

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 16 April 2019 | 11:20 WIB
Wajah megabintang Barcelona, Lionel Messi terluka hingga berdarah akibat duel dengan Chris Smalling sat leg pertama perempat final Liga Champions
TWITTER.COM/BARCACENTRE
Wajah megabintang Barcelona, Lionel Messi terluka hingga berdarah akibat duel dengan Chris Smalling sat leg pertama perempat final Liga Champions

BOLASPORT.COM - Lionel Messi dikabarkan siap kembali tampil membela Barcelona usai mengalami cedera di bagian wajah pada pertemuan pertama kontra Manchester United.

Lionel Messi mengalami cedera pada wajah setelah terkena siku bek Manchester United, Chris Smalling pada leg pertama perempat final Liga Champions di Old Trafford.

Akibatnya, hidung dan bagian kelopak mata megabintang asal Argentina itu berdarah.

Meskipun tampil dalam kondisi tidak fit usai mengalami cedera, Messi setidaknya sudah memberi 'assist' berharga bagi Barcelona.

Baca Juga : Man United Jadikan Sir Alex sebagai Jimat Keberuntungan Lawan Barcelona

Gol bunuh diri Luke Shaw lahir berkat umpan Messi yang diteruskan oleh Luis Suarez.

Usai pertandingan leg pertama di Old Trafford, pemain berusia 31 tahun tersebut mendapat perawatan yang lebih intensif dari tim medis.

Pelatih Ernesto Valverde telah mengistirahatkan Messi saat Barcelona melawan Huesca akhir pekan lalu.

Jelang duel Barcelona melawan Manchester United, Selasa (16/4/2019) ini, Ernesto Valverde mengonfirmasi status Messi saat jumpa pers prapertandingan kepada para wartawan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : sportskeeda.com, Uefa.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Punya 1001 Macam Cara, Liverpool Kalau Mau Menang Wajib Waspada

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136