Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Modal Penting Manchester City Tangkal Kegagalan Quadruple Winners

By Ahmad Tsalis - Rabu, 17 April 2019 | 06:15 WIB
Winger Manchester City, Raheem Sterling (kanan), merayakan golnya bersama Kevin De Bruyne, dalam laga pekan ke-34 Liga Inggris kontra Crystal Palace di Selhurst Park, Minggu (14/4/2019).
TWITTER.COM/DEBRUYNEKEV
Winger Manchester City, Raheem Sterling (kanan), merayakan golnya bersama Kevin De Bruyne, dalam laga pekan ke-34 Liga Inggris kontra Crystal Palace di Selhurst Park, Minggu (14/4/2019).

 

BOLASPORT.COM - Bek Manchester City, John Stones, menyebut dua hal yang menjadi modal bagi timnya guna mewujudkan cita-cita meraih empat titel juara musim ini.

Manchester City terancam harus mengubur angan-angan meraih empat titel juara alias quadruple winners musim 2018-2019.

Pasalnya, Manchester City menelan kekalahan 0-1 dari Tottenham Hotspur pada leg pertama babak perempat final Liga Champions, Selasa (9/4/2019).

Kendati berada dalam situasi tertinggal, John Stones percaya Man City bisa membalikkan keadaan pada leg kedua Rabu (17/4/2019) demi melangkah ke semifinal dan meraih juara.

Bahkan dengan modal pola pikir anti-kemustahilan, John Stones yakin The Citizens bisa menggapai juara di empat ajang pada akhir musim nanti.

Baca Juga : Jadwal Liga Inggris, Liverpool Pimpin Klasemen, Manchester City Tetap Juaranya?

"Saya tidak berpikir ada yang mustahil dalam banyak hal," kata John Stones, seperti dilansir BolaSport.com dari laman The Independent.

Peluang gagal meraih quadruple winners Man City muncul dari fakta yang berkaitan dengan Tottenham Hotspur.

Berdasarkan data Opta yang dikutip BolaSport.com, Tottenham memiliki rekor selalu lolos ke babak selanjutnya di kompetisi Eropa jika pada fase sebelumnya memenangi leg pertama.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : independent.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Grand Final Livoli Divisi Utama 2024 - Gengsi Pelatih Asal Kuba Dipertaruhkan, Kans LavAni Sudahi Penasaran

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X