Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ingin Bertahan, De Gea Ajukan Syarat kepada Manchester United

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 23 April 2019 | 10:45 WIB
Kiper Manchester United, David de Gea
TWITTER.COM/BET9JAOFFICIAL
Kiper Manchester United, David de Gea

BOLASPORT.COM - Polemik Manchester United dengan David de Gea tentang perpanjangan kontrak telah memasuki babak baru, sang pemain bersedia bertahan tetapi dengan satu kondisi.

Kontrak David de Gea bersama Manchester United akan berakhir pada 2020.

Meskipun telah menolak tawaran dari pihak klub perihal masalah gaji dan biaya agennya, tetapi De Gea tetap berhasrat untuk bertahan di Old Trafford.

Sampai saat ini, negosiasi perpanjangan kontrak kiper asal Spanyol tersebut mentok di masalah gaji karena sang pemain menuntut upah senilai 350 ribu pound per pekan.

Baca Juga : Man United Dibabat Everton, De Gea Klaim Telah Memberikan Segalanya

Di sisi lain, Real Madrid terus berupaya untuk mendatangkan De Gea ke Bernabeu dengan mempertimbangkan penawaran lain yang dilakukan oleh presiden klub, Florentino Perez.

Sekembalinya Zinedine Zidane ke Real Madrid, perombakan skuat menjadi prioritas utama pasca jebloknya prestasi Real Madrid musim ini.

Namun, De Gea justru lebih suka tinggal di Old Trafford daripada harus memilih pulang kampung.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, kiper berusia 28 tahun tersebut memilih bertahan seandainya klub bersedia memberikan jaminan pada struktur organisasi klub dalam masalah transfer.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang - Skenario Garuda Naik ke Posisi 2, Syaratnya Berat?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X