Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Asing Takjub dengan Comeback Ceres Negros atas Persija Jakarta

By Taufan Bara Mukti - Selasa, 23 April 2019 | 20:20 WIB
Pemain Ceres Negros FC merayakan kemenangannya melawan Persija Jakarta pada laga penyisihan Grup G AFC CUP di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta,  Selasa (23/4/2019) dalam laga tersebut persija harus mengakui kekalahannya melawan Ceres dengan skor 2-3.
FERI SETIAWAN/WARTA KOTA
Pemain Ceres Negros FC merayakan kemenangannya melawan Persija Jakarta pada laga penyisihan Grup G AFC CUP di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (23/4/2019) dalam laga tersebut persija harus mengakui kekalahannya melawan Ceres dengan skor 2-3.

BOLASPORT.COM - Media asing Inquirer menyoroti keberhasilan Ceres Negros comeback saat berhadapan dengan Persija Jakarta di partai keempat Piala AFC 2019.

Persija Jakarta bertindak sebagai tuan rumah pada matchday keempat Grup G Piala AFC 2019 melawan Ceres Negros, Selasa (23/4/2019).

Bermain di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Persija mengalami kekalahan mengejutkan dari Ceres Negros.

Betapa tidak, Persija sempat unggul 2-0 lebih dulu hingga 60 menit jalannya pertandingan.

Baca Juga : Klasemen Grup G Piala AFC 2019, Kans Persija Jakarta Kian Tipis

Bermula dari gol Sandi Darman Sute pada menit ke-49, Persija menambah pundi-pundi gol melalui Bruno Matos pada menit ke-57.

Bruno Matos sempat mendapat peluang emas melalui situasi penalti pada menit ke-21, sayang sepakannya masih bisa diamankan kiper Ceres Negros, Rolland Mueller.

Terlalu nyaman dengan keunggulan 2-0, Persija lengah di akhir babak kedua.

Pada menit ke-70, Miguel Tanton memperkecil ketinggalan Ceres lewat eksekusi tendangan bebas dari sisi kiri pertahanan Persija.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mirisnya Juara Dunia Saat Disebut sebagai Pembalap MotoGP 2024 Paling Menyedihkan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136