Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Burnley Vs Man City - 4 Cm yang Bisa Menentukan Juara Liga Inggris

By Firzie A. Idris - Minggu, 28 April 2019 | 22:22 WIB
Review Goal Decision System yang memastikan tembakan Sergio Aguero melewati gawang Burnley pada Minggu (28/4/2019).
PREMIER LEAGUE
Review Goal Decision System yang memastikan tembakan Sergio Aguero melewati gawang Burnley pada Minggu (28/4/2019).

BOLASPORT.com - Gol tunggal Sergio Aguero membawa Manchester City kembali ke puncak Liga Inggris setelah menorehkan kemenangan 1-0 kontra Burnley, Minggu (28/4/2019).

Manchester City harus bertarung menghadapi Burnley yang bertahan gigih di Turf Moor. Sempat ditahan 0-0 hingga sejam pertandingan, Sergio Aguero akhirnya membobol pertahanan Burnley lewat gol tunggalnya pada menit ke-63.

Gol ke-20 Sergio Aguero sepanjang musim itu ditentukan oleh Goal Decision System (GDS) setelah bek Burnley, Matt Lowton, sempat menghalau bola di garis gawang.

Baca Juga : Hasil Liga Inggris - Gol ke-20 Aguero Bawa Man City Salip Liverpool

Teknologi memastikan bahwa bola hasil tendangan kaki kiri Sergio Aguero hanya 2,95 centimeter melewati garis gawang.

Gol ini mengingatkan kembali pada laga Manchester City kontra Liverpool pada 3 Januari 2019 ketika teknologi garis gawang juga menentukan salah satu laga terpenting perebutan gelar Liga Inggris 2018-2019 tersebut.

Penyelamatan garis gawang John Stones pada laga Manchester City kontra Liverpool di ajang Liga Inggris, 4 Januari 2019.
PREMIER LEAGUE
Penyelamatan garis gawang John Stones pada laga Manchester City kontra Liverpool di ajang Liga Inggris, 4 Januari 2019.

Ketika itu, Man City terselamatkan oleh GDS setelah John Stones menghalau bola di garis gawang saat pertandingan masih 0-0.

Si kulit bundar hanya terpaut 1,12 cm dari menyeberangi garis.

Baca Juga : 6 Kali Lebih Kuat dari Ramos, Ronaldo seperti Latihan dengan Bocah di Madrid


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Premier League
REKOMENDASI HARI INI

Komentar Rexy Mainaky usai Malaysia Rekrut Mantan Pelatih Axelsen daripada Eks Nakhoda Taufik Hidayat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X