Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lee Zii Jia Dinilai Sang Pelatih Telah Kembali pada Jalan yang Benar

By Nestri Yuniardi - Selasa, 30 April 2019 | 14:00 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia.
BWF BADMINTON
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia.

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia, dinilai telah menunjukkan progres yang signifikan setelah sempat mengalami penurunan performa.

Hal tersebut diungkapkan oleh Kepala Pelatih Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (Badminton Association of Malaysia/BAM), Wong Choong Hann.

Wong menilai Lee Zii Jia telah menjalani pola latihan dalam beberapa minggu terakhir dengan baik dan menunjukkan tekad kuat untuk kembali bangkit.

Baca Juga : Rekap Hasil New Zealand Open 2019 - 2 Wakil Indonesia Melaju ke Babak Kedua

"Zii Jia sangat tenang dalam menjalani latihan beberapa pekan terakhir. Itu pertanda yang bagus," ungkap Wong dilansir BolaSport.com dari New Straits Times.

"Dia juga telah berlatih sangat keras untuk meningkatkan fokus dan strategi dia, dia bisa melakukannya," ucap Wong Choong Hann melanjutkan.

Lee Zii Jia sendiri bakal tampil pada New Zealand Open 2019 yang digelar sepanjang pekan ini.

Pelatih pun menegaskan bahwa turnamen tersebut tidak bisa menjadi alat ukur kebangkitan Lee secara langsung.

Baca Juga : Hasil New Zealand Open 2019 - Atasi Tuan Rumah, Akbar/Annisa Lolos

"New Zealand Open 2019 tidak menjadi satu-satunya indikator progres kemampuannya. Masih ada banyak turnamen dan dia harus mengambil pelajaran dalam setiap langkahnya," ucap Wong.

Baca Juga : Sejak Pakai Sponsor Baru, PV Sindhu Belum Pernah Pijak Babak Final

"Dia sudah bangkit. Saya ingin melihatnya meningkatkan keterampilan dan lebih banyak belajar menerapkan strategi agar mampu menjadi pemain yang memiliki pukulan komplit," lanjut dia.

Pada New Zealand Open 2019, laga perdana Lee Zii Jia akan bergulir di hari kedua, Rabu (1/5/2019) untuk berhadapan dengan unggulan keempat asal Jepang, Kenta Nishimoto.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : New Straits Times
REKOMENDASI HARI INI

Baru 23 Pemain Timnas Indonesia yang Gabung TC di Bali Jelang ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X