Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda MotoGP Ini Sebut Rossi Tak Seagresif Dulu karena Faktor Usia

By Agung Kurniawan - Kamis, 2 Mei 2019 | 22:09 WIB
Ekspresi Valentino Rossi saat merayakan posisi podiumnya pada MotoGP Argentina 2019, Senini (1/4/2019) WIB.
DOK. MOTOGP
Ekspresi Valentino Rossi saat merayakan posisi podiumnya pada MotoGP Argentina 2019, Senini (1/4/2019) WIB.

BOLASPORT.COM - Legenda MotoGP, Christian Sarron, berkomentar tentang performa pembalap veteran Valentino Rossi seusai melakoni tiga balapan awal musim ini.

Valentino Rossi kini tengah mencatat tren postif awal musim ini bersama dengan timnya, Monster Energy Yamaha.

Pada tiga balapan yang telah dia lakoni, pembalap berjulukan The Doctor itu mampu dua kali podium kedua pada MotoGP Argentina dan MotoGP Americas.

Hasil apik tersebut nampaknya tidak serta merta membuat legenda MotoGP era 80-an, Christian Sarron tekesan dengan penampilan Valnetino Rossi.

Baca Juga : Liliyana Natsir Nilai Duet Tontowi/Winny Sudah Padu di Lapangan

Bagi Christian Sarron, penampilan Rossi musim ini tidak begitu seagresif dulu tatkala dia mampu mendominasi kelas utama balap motor paling bergengsi ini.

Pernyataan Sarron tersebut bukan tanpa dasar. Dia menilai bahwa faktor usia membuat Valentino Rossi tidak seagresif dulu.

Pembalap yang identik dengan nomor 46 itu musim ini memang telah memasuki usia ke 40 tahun.

Namun sejauh ini, Valentino Rossi masih mampu bersaing dan menunjukkan keahliannya saat melawan para pembalap yang memiliki usia lebih muda darinya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Paddock GP
REKOMENDASI HARI INI

Seri Ke-3 Shell bLU cRU Yamaha Enduro Challenge Perdana Hadir di Jawa Tengah dan Digelar di Salatiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X