Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Vs Bali United - Harapan Teco Soal Kepemimpinan Wasit

By Muhammad Robbani - Sabtu, 4 Mei 2019 | 18:00 WIB
Wasit Nusur Fadilah memimpin jalannya pertandingan Bhayangkara FC kontra PSM Makassar
Media Bhayangkara FC
Wasit Nusur Fadilah memimpin jalannya pertandingan Bhayangkara FC kontra PSM Makassar

BOLASPORT.COM - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco mengungkapkan harapannya terkait kepemimpinan wasit jelang jamuan Persija Jakarta.

Bali United akan dijamu Persija Jakarta pada leg kedua 8 besar Piala Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Minggu (5/5/2019).

Kepemimpinan wasit pada laga Piala Indonesia tengah jadi sorotan setelah kesalahan yang dilakukan Nusur Fadilah pada laga PSM Makassar kontra Bhayangkara FC, Jumat (3/5/2019).

Bhayangkara FC begitu berang dengan Nusur Fadilah yang dianggap mereka sebagai penyebab tersingkirnya The Guardian dari ajang Piala Indonesia.

Untuk itu, Teco berharap kesalahan serupa atau kesalahan wasit lainnya tak akan terjadi pada laga timnya kontra Persija.

"Soal wasit saya nonton dari laga kemarin PSM Vs Bhayangkara," kata Teco dalam jumpa pers di Hotel Ibis Style, Cikarang, Sabtu (4/5/2019).

Baca Juga : Pelatih Bali United Tak Peduli dengan Tren Negatif Persija Jakarta

"Tetapi kami harus berpikir positif buat wasit untuk bisa memimpin dengan bagus," ujarnya berharap.

"Dan juga semoga tak membuat kesalahan fatal seperti saat merugikan Bhayangkara," katanya lagi.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Performa AC Milan Tak Enak Ditonton, Pensiunan Umur 70 Tahun pun Bisa Main Lebih Baik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136