Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Dihabisi Liverpool, Lionel Messi Ditinggal Bus Tim ke Bandara

By Septian Tambunan - Rabu, 8 Mei 2019 | 08:35 WIB
Ekspresi megabintang Barcelona, Lionel Messi, seusai laga leg kedua semifinal Liga Champions melawan Liverpool di Stadion Anfield, Selasa (7/5/2019).
TWITTER.COM/SQUAWKANEWS
Ekspresi megabintang Barcelona, Lionel Messi, seusai laga leg kedua semifinal Liga Champions melawan Liverpool di Stadion Anfield, Selasa (7/5/2019).

BOLASPORT.COM - Megabintang Barcelona, Lionel Messi, ditinggal bus tim ke bandara usai laga leg kedua semifinal Liga Champions melawan Liverpool di Stadion Anfield, Selasa (7/5/2019) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.

Barcelona dihabisi Liverpool 0-4 di Stadion Anfield.

Divock Origi (menit ke-7, 79') dan Georginio Wijnaldum (54', 56') sama-sama memborong dua gol ke gawang Barcelona.

Baca Juga : VIDEO - 5 Penyelamatan Super Alisson Becker, 2 Kali Gagalkan Sepakan Messi

The Reds pun melenggang ke partai final Liga Champions dengan keunggulan agregat 4-3.

Lionel Messi, yang tampil memukau pada pertemuan pertama di Stadion Camp Nou dengan memborong dua gol, tak bisa berbuat banyak dalam duel kedua.

Messi menjadi pemain yang paling banyak melepaskan tembakan dalam pertandingan antara Liverpool dan Barcelona dengan lima kali.

Namun, dua tembakan tepat sasaran Messi yang mengarah ke gawang masih bisa digagalkan oleh kiper The Reds, Alisson Becker.

Baca Juga : Juergen Klopp Tak Habis Pikir Alisson Becker Bisa Tepis Tendangan Messi


Editor : Septian Tambunan
Sumber : twitter.com/elchiringuitotv
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Barcelona, Cristiano Ronaldo Ungkap Rival Terbesarnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X