Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsenal ke Final, Unai Emery Si Raja Liga Europa Siap Tambah Gelar

By Beri Bagja - Jumat, 10 Mei 2019 | 09:30 WIB
Unai Emery saat menjuarai Liga Europa bersama Sevilla.
TWITTER.COM/SQUAWKA
Unai Emery saat menjuarai Liga Europa bersama Sevilla.

BOLASPORT.COM - Pelatih Arsenal, Unai Emery, berpeluang menambah koleksi gelarnya di Liga Europa setelah membawa The Gunners maju ke partai puncak musim ini.

Arsenal memastikan diri ke final Liga Europa 2018-2019 setelah mengandaskan Valencia 4-2 pada leg kedua semifinal di Mestalla, Kamis (9/5/2019).

Hasil itu membuat Arsenal unggul telak head-to-head atas Valencia dengan margin 7-3 untuk bersua rival sekota mereka di final, Chelsea.

Kemungkinan lain terbuka bagi Unai Emery guna menajamkan status sebagai raja Liga Europa.

Baca Juga : Belum Pernah Terjadi, Klub Inggris Borong Tempat di Final Kompetisi Eropa

Pelatih Spanyol itu amat mencintai kompetisi ini karena koleksi tiga gelar yang sudah dia raih bersama Sevilla FC.

Emery menorehkan hat-trick kampiun Liga Europa untuk klub Andalusia itu pada 2013-2014, 2014-2015, dan 2015-2016.

Dengan raihan itu saja, dia sudah masuk buku rekor sebagai pelatih peraih gelar terbanyak dalam sejarah Piala UEFA/Liga Europa.

Baca Juga : Chelsea vs Arsenal, All English Final Lagi Setelah 47 Tahun

Dikutip BolaSport.com dari situs UEFA, jumlah titel Emery setara dengan dedengkot racik strategi asal Italia, Giovanni Trapattoni.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Uefa.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X