Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Kegagalan Manchester United, Ander Herrera Bela Jose Mourinho

By Henrikus Ezra Rahardi - Rabu, 15 Mei 2019 | 06:45 WIB
Ander Herrera akan meninggalkan Manchester United akhir musim 2019-2020.
TWITTER.COM/OMNISPORTNEWS
Ander Herrera akan meninggalkan Manchester United akhir musim 2019-2020.

BOLASPORT.COM - Resmi meninggalkan Manchester United pada akhir musim 2018-2019, Ander Herrera kini membela mantan pelatihnya, Jose Mourinho.

Pelatih asal Portugal, Jose Mourinho, dipecat oleh Manchester United pada Desember 2018 karena tak mampu mengangkat The Red Devils dari keterpurukan di Liga Inggris musim 2018-2019.

Mantan pelatih Real Madrid tersebut kemudian digantikan oleh Ole Gunnar Solskjaer, yang sempat membawa Man United tampil apik saat menjabat sebagai pelatih sementara sebelum akhirnya memble ketika statusnya sudah dipermanenkan.

Man United pun menyelesaikan musim dengan gagal mencapai empat besar klasemen Premier League alias zona Liga Champions dan bersiap melakukan perombakan besar-besaran.

Baca Juga: Tak Rayakan Gol, Lionel Messi Beri Satu Pesan untuk Penggemar Barcelona

Baca Juga : Setelah Permanen, Ole Gunnar Solskjaer Jadi Pelatih Terburuk Manchester United Sepanjang Masa

Performa jelek Manchester United membuat Ander Herrera meminta para pemain The Red Devils bertanggung jawab.

Selain itu, pemain asal Spanyol ini mengungkapkan rasa hormatnya untuk Jose Mourinho.

"Saya harap saya salah. Butuh waktu bagi Manchester United memenangi Liga Inggris," tutur Ander Herrera seperti dikutip BolaSport.com dari Mirror.

Baca Juga : Apa Sebenarnya Alasan Manchester United Rekrut Solskjaer Jadi Pelatih?


Editor : Septian Tambunan
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Ivar Jenner Absen Lawan Jepang, Siapa Sosok Pengganti yang Tepat untu Isi Lini Tengah Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X