Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Merger dengan Aceh United, Babel United Siap Hadapi Liga 2 2019

By Nungki Nugroho - Rabu, 15 Mei 2019 | 17:15 WIB
CEO Babel United, Ichsan Sofyan, bersama pelatih Putu Gede Dwi Santoso seusai melakuan kesepakatan kerja sama pada Mei 2019.
BANGKA POS
CEO Babel United, Ichsan Sofyan, bersama pelatih Putu Gede Dwi Santoso seusai melakuan kesepakatan kerja sama pada Mei 2019.

BOLASPORT.COM - Babel United yang merupakan tim hasil merger Aceh United dengan PS Timah Babel siap berlaga di kompetisi Liga 2 2019.

Nasib Aceh United di Liga 2 2019 akhirnya menemui titik terang setelah menjalani merger dan berubah nama menjadi Babel United.

Babel United akan mengisi pos Aceh United yang diprediksi bakal tampil di Wilayah Barat Liga 2 2019.

Babel United akan menggunakan Stadion Depati Amir Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung, sebagai markas saat bermain di Liga 2 2019.

CEO Babel United, Ichsan Sofyan, mengungkapkan bahwa pihaknya telah melakukan seleksi di Jakarta.

Baca Juga : Widodo Cahyono Putro Godok Persiapan Persita Jelang Liga 2 2019

Saat ini, Babel telah mendapatkan kerangka tim yang rencananya akan dipimpin oleh eks pelatih Perseru Serui, Putu Gede Dwi Santoso.

"Jajaran pelatih dipimpin Putu Gede Dwi Santoso yang sudah melakukan seleksi pemain di Jakarta. Para pemain yang kami seleksi siap untuk menghadapi kompetisi Liga 2 2019," ucap Ichsan dikutip BolaSport.com dari Bangka Pos.

Ichsan menambahkan, beberapa pemain berpengalaman telah direkrut untuk memperkuat Babel United di Liga 2 2019.

"Hasil seleksi di Jakarta, sejumlah pemain berkualitas dan berpengalaman berhasil kami rekrut dan menandatangi kontrak," ujar Ichsan menambahkan.

Babel United juga telah meminjam kiper muda milik Persija Jakarta sekaligus jebolan timnas U-19 Indonesia edisi 2018, Gianluca Pagliuca Rossi.

"Benar kami mendapatkan kiper Persija dengan opsi peminjaman saat ini kami masih menunggu kedatangannya untuk bergabung," kata Ichsan lagi.

Baca Juga : Persiapan Liga 2 2019, Persis Solo Tak Bisa Latihan Malam saat Ramadan

Aceh United
ramadityadomas
Aceh United

Setelah ini, Babel United juga akan melakukan seleksi di Bangka Belitung.

"Seleksi untuk pemain Bangka Belitung tetap akan dilaksanakan. Karena itu merupakan komitmen awal kami yaitu mendorong kemajuan sepakbola di Bangka Belitung," tutur Ichsan mengakhiri.

Rencananya, manajemen Babel United dalam waktu dekat juga akan melakukan press release terkait perkrutan pemain menjelang Liga 2 2019.

Sesuai jadwal yang dirilis PT Liga Indonesia Bru (LIB), kompetisi Liga 2 akan dimulai pada 15 Juni 2019.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Bangkapos.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X