Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Kalteng Putra Bocorkan Kunci Kalahkan PSIS Semarang

By Bayu Chandra - Jumat, 17 Mei 2019 | 01:00 WIB
Pelatih Kalteng Putra, Gomes de Oliveira (tengah), dalam jumpa pers pascalaga Liga 1 2019 kontra PSIS Semarang, 16 Mei 2019.
BAYU CHANDRA/BOLASPORT.COM
Pelatih Kalteng Putra, Gomes de Oliveira (tengah), dalam jumpa pers pascalaga Liga 1 2019 kontra PSIS Semarang, 16 Mei 2019.

BOLASPORT.COM - Pelatih Kalteng Putra, Gomes de Oliveira memberikan bocoran mengapa timnya dapat mengalahkan PSIS Semarang pada laga pekan pertama Liga 1 2019.

Laga PSIS Semarang vs Kalteng Putra berlangsung di Stadion Moch Soebroto, Kota Magelang, Kamis (16/5/2019).

Kalteng Putra yang bertindak sebagai tim tamu sukses mencuri tiga poin perdana atas PSIS Semarang.

Laskar Isen Mulang sempat tertinggal 0-1 dari PSIS Semarang lewat Septian David Maulana menit ke-20.

Namun, mereka bangkit lewat dua gol yang dicetak oleh Yohanes Pahabol menit ke-26 dan Rafael Bonfim menit ke-41.

Gomes de Oliveira, pelatih Kalteng Putra, membocorkan resep bagaimana timnya bisa bangkit dan memenangi pertandingan.

Baca Juga: Hasil Liga 1 2019 - Kalteng Putra Sukses Kalahkan PSIS Semarang

Eks pelatih Madura United itu menjelaskan bahwa dirinya mempelajari kekuatan PSIS melalui hasil uji coba yang mereka lakukan.

Dia pun mencoba meredam sisi sayap PSIS Semarang yang menurutnya kuat.

Baca Juga: Kalah dari Kalteng Putra, Fan Bentangkan Spanduk Kritik ke PSIS Semarang

"Kami dapat info dari tim-tim yang sudah beruji coba dengan PSIS. Mereka sangat berbahaya dari sayap," kata Gomes de Oliveira.

"Kami coba tutup sisi itu, dan berhasil karena pemain cukup sabar menjaga posisi yang telah ditentukan," kata Gomes saat jumpa pers kepada awak media, Kamis (16/5/2019).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136