Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Treble Winners Man City Tak Bisa Tutupi Musim Kelam Kevin De Bruyne

By Ahmad Tsalis - Sabtu, 18 Mei 2019 | 15:00 WIB
Winger Manchester City, Raheem Sterling (kanan), merayakan golnya bersama Kevin De Bruyne, dalam laga pekan ke-34 Liga Inggris kontra Crystal Palace di Selhurst Park, Minggu (14/4/2019).
TWIITTER.COM/MANCITY
Winger Manchester City, Raheem Sterling (kanan), merayakan golnya bersama Kevin De Bruyne, dalam laga pekan ke-34 Liga Inggris kontra Crystal Palace di Selhurst Park, Minggu (14/4/2019).

BOLASPORT.COM - Raihan treble winners yang bisa dicapai Manchester City tetap tak bisa menutup musim 2018-2019 yang kelam bagi Kevin De Bruyne.

Kiprah Kevin De Bruyne bersama Manchester City sepanjang musim 2018-2019 bisa dibilang cukup apes.

Pasalnya, ada lima macam cedera yang mengganggu penampilan Kevin De Bruyne di Manchester City musim ini.

Cedera lutut, ligamen, otot, paha, dan hamstring yang menimpa membuat Kevin De Bruyne absen 19 laga bareng Man City.

Seakan-akan, absennya gelandang asal Belgia itu menjadi tumbal atas tiga trofi domestik alias treble winners yang bisa diraih The Citizens musim ini.

Baca Juga: Sabtu Ini, Manchester City Bisa Jadi Tim Pertama Peraih Treble Domestik di Inggris

"Cedera ini tertebus dengan gelar, tetapi tentu saja musim ini bukan yang paling menyenangkan," kata De Bruyne, seperti dikutip BolaSport.com dari laman Sky Sports.

"Musim ini dimulai dengan dua cedera besar yang saya alami. Kemudian, saya kembali dengan baik. Namun, tubuh saya tak mampu menunjang seluruh pertandingan," ujar pengemas 68 caps timnas Belgia ini menyambung.

Padahal, musim lalu De Bruyne tercatat tak mengalami satu pun cedera.


Editor : Beri Bagja
Sumber : skysports.com, transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X