Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Playoffs NBA 2019 - Warriors Capai Final Kelima Beruntun

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 21 Mei 2019 | 12:26 WIB
Splash brother, Klay Thompson (kiri) dan Stephen Curry (kanan), (kembali) menjadi pilar penting Golden State Warriors di tengah badai cedera yang mendera sang juara bertahan
twitter.com/warriors
Splash brother, Klay Thompson (kiri) dan Stephen Curry (kanan), (kembali) menjadi pilar penting Golden State Warriors di tengah badai cedera yang mendera sang juara bertahan

BOLASPORT.COM - Golden State Warriors sukses mencapai babak final NBA 2018-2019 setelah memenangi gim keempat final Wilayah Barat kontra Portland Trail Blazers melalui perpanjangan waktu.

Juara bertahan NBA itu lolos berkat kemenangan dengan skor 119-117 di Moda Center, Portland, Oregon, Amerika Serikat (AS), Senin (20/5/2019) malam waktu setempat atau Selasa pagi WIB.

Melalui kemenangan tersebut, secara keseluruhan Warriors menundukkan Trail Blazers dengan skor 4-0.

Baca Juga: Sekjen PB PASI Sebut Zohri Lebih Tertantang dengan Lawan Lebih Kuat

Warriors pun menembus final NBA untuk kali kelima beruntun dan menjadi tim pertama yang mampu melakukannya setelah Boston Celtics pada tahun 1957 hingga 1961.

Bintang Warriors, Stephen Curry, tampil sebagai pemain terbaik pada laga kali ini.

Curry membukukan triple-double hasil dari 37 poin, 13 rebound, dan 11 assist.

Selain Curry, Draymond Green juga mencatat triple-double melalui 18 poin, 14 rebound, dan 11 assist.

"Kami sudah di sini sebelumnya. Kami telah melihat segalanya, setiap pengalaman yang dapat Anda bayangkan. Jadi, kami mengandalkan itu," kata Curry yang dilansir BolaSport.com dari ESPN.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : ESPN
REKOMENDASI HARI INI

Gara-gara Kalah dari Timnas Indonesia, Manajer Arab Saudi Resmi Mengundurkan Diri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136