Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Selamat dari Gol Salto Sang Mantan, Gawang Masih 'Perawan'

By Ade Jayadireja - Minggu, 26 Mei 2019 | 23:56 WIB
Aksi pemain Juventus, Rodrigo Bentancur, dalam laga kontra Sampdoria pada inggu (26/5/2019).
TWITTER.COM/JUVENTUS
Aksi pemain Juventus, Rodrigo Bentancur, dalam laga kontra Sampdoria pada inggu (26/5/2019).

BOLASPORT.COM - Sampdoria maupun Juventus masih sama-sama hampa gol kala bersua pada pertandingan pekan pamungkas Liga Italia 2018-2019.

Sampdoria dan Juventus mengakhiri babak pertama dengan skor 0-0 dalam pertandingan pekan ke-38 Liga Italia di Stadio Comunale Luigi Ferraris, Minggu (26/5/2019).

Juventus sebenarnya tampil lebih ofensif dengan melepaskan enam tembakan, sedangkan Sampdoria lima.

Si Nyonya Tua juga mendominasi alur bola dengan ball possession sebesar 51 persen.

Baca Juga: Cukup Satu Tangan, Si Kiper Gratisan Taklukkan Lionel Messi

Namun, semua usaha yang dilakukan Juan Cuadrado dkk selalu menemui jalan buntu.

Peluang terbaik Juventus terjadi pada menit ke-14 ketika sepakan terarah Paulo Dybala diamankan kiper Rafael.

Baca Juga: Messi Gagal Juara Copa del Rey karena Kiper Gratisan dan Tiang Gawang

Baca Juga: Standar Atlet Indonesia Dinilai Sudah Naik Setelah Asian Games 2018


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tak Mau Bertanding Lawan AC Milan di Liga Champions, Ini Penyebabnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X