"Namun, posisi dia akan tetap seperti itu, (karena) Ducati menginginkan stabilitas dan saya pikir Petrucci memiliki stabilitas yang sedikit lebih baik daripada Miller," kata Battistella lagi.
Baru bergabung dengan Mission Winnow Ducati tahun ini, Danilo Petrucci sudah mempersembahkan satu posisi podium dalam lima seri balapan yang dia jalani.
Saat ini, tim Mission Winnow Ducati sedang bersiap untuk menatap seri balapan selanjutnya yaitu MotoGP Italia 2019.
MotoGP Italia 2019 dijadwalkan berlangsung pada 31 Mei-2 Juni di Sirkuit Mugello.
Kisah Stoner Balas Penolakan Yamaha untuk Berbagi Garasi dengan Rossi https://t.co/gNcYT0eXc5
— BolaSport.com (@BolaSportcom) May 27, 2019
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | Paddock-GP.com |
Komentar