Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BREAKING NEWS - Inter Milan Umumkan Antonio Conte sebagai Pelatih Baru

By Sri Mulyati - Jumat, 31 Mei 2019 | 11:25 WIB
Antonio Conte secara resmi diumumkan sebagai pelatih baru Inter Milan
TWITTER.COM/INTER
Antonio Conte secara resmi diumumkan sebagai pelatih baru Inter Milan

BOLASPORT.COM - Inter Milan secara resmi telah mengumumkan Antonio Conte sebagai pelatih baru mereka mulai musim 2019-2020.

Pengumuman tersebut Inter Milan sampaikan melalui akun Twitter resmi klub.

"Dengan determinasi dan ambisi yang ia miliki, Antonio Conte sekarang akan memulai petulangan baru dengan Inter Milan," tulis klub tersebut seperti dilansir BolaSport.com dari situs resmi mereka.

Conte akan menggantikan Luciano Spalletti yang dipecat oleh Inter Milan sehari sebelumnya.

Pelatih asal Italia tersebut dikontrak untuk melatih Inter Milan selama tiga tahun.

Baca Juga: Terancam Kehilangan Lukaku, Man United Pilih Tidak Incar Striker Baru

Presiden Inter Milan, Steven Zhang, merasa bahwa Conte merupakan sosok yang tepat untuk menangani klubnya saat ini.

"Conte merupakan salah satu pelatih terbaik di dunia saat ini," ujar Zhang.

"Saya yakin Conte bisa memenuhi misi besar kami untuk menjadi salah satu klub terbaik di dunia," kata Zhang menambahkan.

Conte sendiri menyambut secara positif perekrutannya di Inter Milan.

Baca Juga: Berita Transfer - Demi Inter Milan, Romelu Lukaku Siap Potong Gaji

"Saya berusaha untuk menjaga kepercayaan yang telah diberikan oleh presiden dan direktur klub ini," ujar Conte.

"Saya memilih Inter Milan karena proyek yang sangat ambisius dari klub ini," kata Conte menambahkan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Bagaimana menurut BolaSporter penampilan Eden Hazard selama di Chelsea? Legend? #edenhazard #chelsea #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Sri Mulyati
Sumber : Inter.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Arsenal
19
39
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
19
35
5
Newcastle
19
32
6
Man City
19
31
7
Bournemouth
19
30
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
19
29
10
Brighton
19
27
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
18
24
10
Roma
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X