Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Permintaan Valentino Rossi kepada Yamaha Sebelum Balapan Dimulai

By Bayu Nur Cahyo - Sabtu, 1 Juni 2019 | 20:30 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, bersiap di grid start MotoGP Spanyol 2019, Minggu (5/5/2019).
MONSTERENERGYYAMAHA
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, bersiap di grid start MotoGP Spanyol 2019, Minggu (5/5/2019).

BOLASPORT.COM - Pembalap dari tim Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi meraih hasil kurang memuaskan pada hari pertama MotoGP Italia 2019.

Valentino Rossi menempati posisi ke-12 pada sesi latihan bebas pertama (FP1) MotoGP Italia 2019 dan posisi ke-18 pada sesi FP2.

Mengenai hasil yang diraihnya tersebut, Valentino Rossi mengakui bahwa motornya masih memiliki kelemahan ketika melaju di Sirkuit Mugello.

Pembalap berusia 40 tahun itu pun mengungkapkan bahwa sebenarnya motor Yamaha M1 masih bisa dikembangkan lebih jauh lagi pada sektor pemilihan setelan motor.

"Kami masih bisa mengerjakan lebih keras lagi pada sektor setelan motor, khususnya ketika mengerem," kata Rossi yang dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

Rossi menilai bahwa perkembangan motor tersebut bisa membuat motornya lebih nyaman dikendarai.

Di sisi lain, perkembangan di sektor pengereman diakui Rossi bisa membawa dampak bagus bagi lajunya di tikungan.

"Saat masuk tikungan, itu akan berguna untuk mendapat feeling yang bagus pada motor ini, karena kami mencoba untuk melaju lebih cepat (di tikungan)," ujar Rossi.

Baca Juga: Valentino Rossi Akui Sulit Bicara soal Target Podium di MotoGP Italia

"Ada beberapa poin di mana saya terlalu banyak kehilangan kecepatan, jadi kami harus mencoba untuk berkembang lagi," ujar Rossi.

Valentino Rossi baru saja menjalani sesi FP3 dengan finis di peringkat 13 dan itu membuatnya gagal memastikan tiket untuk langsung lolos ke sesi kualifikasi kedua (Q2).

Valentino Rossi dijadwalkan akan menjalani sesi latihan bebas keempat (FP4) dan kualifikasi MotoGP Italia 2019 pada hari Sabtu (1/6/2019).

Setelah itu, Valentino Rossi akan menjalani sesi balapan MotoGP Italia 2019 pada Minggu (2/6/2019).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tuttomotoriweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Rossi-Lorenzo Saja Lewat, Karisma Marc Marquez Sudah Bikin 1 Bos Ducati Luluh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X